Resep Minuman Kolagen untuk Bersihkan Flek Hitam, Rahasia Bikin Wajah Putih Mulus Bebas Keriput

Resep Minuman Kolagen untuk Bersihkan Flek Hitam, Rahasia Bikin Wajah Putih Mulus Bebas Keriput

Resep Minuman Kolagen untuk Bersihkan Flek Hitam-Modisfit-Youtube

BACA JUGA:Inilah Cara Buat Masker Alami untuk Menghilangkan Kerutan di Wajah, Cuma 2 Bahan Bikin Kulit Kencang Permanen

Bahan bahan yang digunakan

1. Jeruk nipis

Seperti yang kamu tahu bahwa jeruk nipis merupakan salah satu sumber vitamin C terbaik. Vitamin C ini dipercaya mampu merngsang produksi kolagen lebih cepat dan maksimal.

Asam sitrus yang terkandung di dalamnya sebagai detox mampu membersihkan kulit dari dalam dan mengurangi tampilan flek hitam dan mencegah terserang radikal bebas.

BACA JUGA:Buah buahan yang Tinggi Kolagen Bikin Awet Muda, Rahasia Kulit Kencang di Usia 50 Tahun

2. Jahe

Jahe juga menjadi salah satu bahan dapur yang banyak dimanfaatkan sebagai ramuan. Zat alami pada jaeh yakni gingerol mampu menangkal kulit dari paparan radikal bebas.

Sehingga selain menyegarkan tubuh jahe juga memiliki kemampuan membersihkan wajah atau kulit tubuh dari noda dan warna kulit tidak merata termasuk juga masalah flek hitam.

BACA JUGA:4 Manfaat Masker Pepaya untuk Wajah Flek Hitam, Lengkap dengan Cara Pakainya Agar Glowing Bebas Noda

3. Kayu manis

Nah kayu manis ini juga merupakan salah satu rempah bahan dapur yang memiliki manfaat yang dapat memabntu mencegah masalah penuaan dini seperti keriput dan flek hitam.

Antioksidan dan anti inflamasi pada kayu manis ini dipercaya mampu dimanfaatkan sebagai anti aging untuk membantu menghilangkan masalah penuaan dan warna kulit tidak rata.

BACA JUGA:4 Buah yang Banyak Mengandung Kolagen Tinggi, Konsumsi Tiap Hari Bikin Kulit Kencang dan Bebas Kusam Permanen

Cara pengolahan

  • Siapkan gelas, panci dan bahan yang akan digunakan
  • Tuangkan 200 ml air pada panci dan didihkan 
  • Masukan potongan jahe dan kayu manis dalam rebusan 
  • Diamkan sapai surut, peras sari jeruk nipis dalam gelas
  • Setelah ramuan tadi mendidih daring dan tuangkan dalam gelas berisi jeruk nipis
  • Aduk rata dan kamu bisa tambahkan madu bila perlu
  • Sajikan selagi hangat atau minum dengan es batu

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: