Ternyata Begini Cara Membersihkan Belakang Wajan yang Hitam dengan Mudah, Coba Pakai 5 Bahan Ini!

Ternyata Begini Cara Membersihkan Belakang Wajan yang Hitam dengan Mudah, Coba Pakai 5 Bahan Ini!

Ini dia cara membersihkan belakang wajan yang hitam dengan mudah yang bisa kamu coba sendiri di rumah-youtube.com/@Zulaikhapratiwy-

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID – Kali ini, kami akan berbagi cara membersihkan belakang wajan yang hitam dengan mudah yang bisa kamu coba sendiri di rumah. Kamu cukup pakai 5 bahan di bawah ini saja untuk mendapatkan wajan kinclong seperti baru.

Wajan yang sering digunakan memang mudah kotor dan menghitam, terutama di bagian belakangnya.

Hal ini dapat disebabkan oleh berbagai faktor, seperti sisa makanan yang menempel, panas api yang tinggi, dan kurangnya perawatan.

Bekas gosong, minyak lengket, dan kerak yang menempel di bagian belakang wajan memang menjengkelkan. 

Apalagi jika kamu tidak segera membersihkannya, kerak tersebut akan semakin menebal dan sulit dihilangkan.

Nah, untuk membersihkan wajan hitam, kamu bisa menggunakan beberapa bahan alami yang mudah ditemukan di dapur. 

BACA JUGA:5 Kesalahan Umum Menyimpan Buah dan Sayur di Kulkas yang Membuat Cepat Busuk, Wajib Baca Biar Nggak Rugi!

BACA JUGA:Begini Cara Menghilangkan Bau Daging Busuk di Kulkas dengan Kopi, Super Mudah dan Murah!

Berikut 5 bahan yang bisa kamu coba untuk membersihkan belakang wajan yang hitam dengan mudah.

1. Gunakan Baking Soda

cara membersihkan belakang wajan yang hitam dengan mudah yang pertama yakni dengan menggunakan baking soda.

Caranya, kamu cukup campurkan baking soda dengan air secukupnya hingga membentuk pasta. Oleskan pasta baking soda pada bagian wajan yang berkerak.

Kemudian, diamkan selama 15-30 menit setelah itu baru kamu gosok dengan spons kasar atau sikat. Terakhir, bilas dengan air bersih dan keringkan wajan.

BACA JUGA:Pantas Kulkas Selalu Segar dan Makanan Tidak Mudah Busuk, Ternyata Cukup Pakai 3 Bahan Alami Ini!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: