Ternyata Ini Penyebab Nasi di Rice Cooker Kering dan Jadi Kuning, Emak-emak Wajib Tahu!

Ternyata Ini Penyebab Nasi di Rice Cooker Kering dan Jadi Kuning, Emak-emak Wajib Tahu!

Ini beberapa penyebab nasi di rice cooker kering dan jadi kuning yang wajib emak-emak tahu--youtube.com/@TnGurit

BACA JUGA:Awas, Jangan Dilakukan! Ini 5 Kesalahan Menyimpan Sayur dan Buah di Kulkas yang Bikin Cepat Busuk

2. Jenis beras yang tidak sesuai

Jenis beras juga memengaruhi tekstur dan warna nasi. Beras dengan kandungan amiloza tinggi (seperti beras pulen) cenderung lebih mudah kering dan kuning.

Jadi, pilihlah jenis beras yang sesuai dengan selera Kamu. Jika Kamu menginginkan nasi yang pulen, gunakan beras pulen dengan takaran air yang sedikit lebih banyak.

3. Kualitas beras yang buruk

Kualitas yang buruk juga bisa menjadi penyebab nasi di rice cooker kering dan jadi kuning.

Beras yang sudah lama atau tidak tersimpan dengan baik dapat menghasilkan nasi yang kering dan kuning.

BACA JUGA:Kitchen Hack! Inilah 3 Cara Menyimpan Tahu Agar Tahan Lama Tanpa Kulkas yang Aman, Mudah, dan Sederhana

BACA JUGA:Dimulai dari Karetnya! Ini Dia 8 Tips Merawat Kulkas Agar Awet dan Hemat Listrik yang Wajib Kamu Tahu

Karenanya, pilihlah beras yang baru dan berkualitas baik. Simpan beras di tempat yang kering dan sejuk.

4. Kondisi rice cooker yang tidak terawat

Rice cooker yang kotor atau tidak terawat dapat menyebabkan nasi menjadi kering dan kuning.

Hal ini karena kotoran dan kerak pada rice cooker dapat menghambat proses memasak dan membuat nasi tidak matang sempurna.

Jadi, jangan lupa bersihkan rice cooker secara rutin, terutama setelah digunakan ya. 

Cucilah panci rice cooker dengan sabun cuci piring dan air hangat. Lap bagian luar rice cooker dengan kain bersih.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: