4 Rekomendasi Sunscreen Terbaik untuk Kulit Berminyak dan Kusam, Bikin Wajah Auto Glowing

4 Rekomendasi Sunscreen Terbaik untuk Kulit Berminyak dan Kusam, Bikin Wajah Auto Glowing

4 Rekomendasi Sunscreen Terbaik untuk Kulit Berminyak dan Kusam, Bikin Wajah Auto Glowing-Freepik.com/ lookstudio-

Teksturnya yang cair dan ringan sangat membantumu untuk menggunakannya. Selain itu, tidak meninggalkan rasa lengket di kulit.

Adapun kandungan utamanya berupa Improved Hyaluronic Acid dan collagen. Keduanya berfungsi dalam melembutkan dan melembabkan kulit. 

Selain itu, ada juga SPF 50 yang memberikan perlindungan maksimal bagi kulit. Ekstrak daun perilla dan royal jelly nya juga membantu melembabkan kulit. 

BACA JUGA:Ini Dia Cara Mengencangkan Wajah Secara Alami, Ternyata Pakai 1 Bahan Dapur Aja

Tentunya, ini sangat cocok digunakan kamu bahkan yang punya jenis kulit sensitif sekalipun. Karena, bebas dari kandungan alkohol, perawatan mapuan parfum. Menarik, bukan?

2. Azarine Hydrasoothe Sunscreen Gel SPF 45

Ada juga nih sunscreen untuk wajah glowing dan cerah dari Azarine Hydrasoothe Sunscreen Gel SPF 45. Varian lokal satu ini menghadirkan produk tekstur gel yang lembut. 

Cocok banget jadi pilihan tepat untuk melembabkan kulit yang berminyak dan kusam. Meski begitu, tidak meninggalkan rasa lengket ataupun wirecast. 

Adapun kandunganya sendiri adalah ekstrak aloe vera, greentea, propolis hingga pomegranate. Jika digunakan dengan rutin bisa membantu menenangkan kulit yang kemerahan sekaligus mencerahkan. 

BACA JUGA:4 Wardah Moisturizer Gel untuk Mencerahkan Wajah, Kulit Glowing dan Awet Muda Tak Perlu Skincare Mahal

BACA JUGA:Rekomendasi Shampo Penghilang Uban Secara Permanen di Indomaret, Ampuh Bikin Rambut Hitam Alami

Produknnya juga bebas kandungan alkohol, silikon dn fungal acne friendly. Jadi, sayang banget jika kamu tidak mencobanya. 

Tenang aja, produknya tak hanya berlabel BPOM. Namun, juga sudah halal dan aman digunakan kamu yang muslim. 

3. Elsheskin Daily Protection for Oily Skin SPF 35

Rekomendasi sunscreen terbaik untuk kulit berminyak dan kusam selanjutnya adalah Elsheskin Daily Protection for Oily Skin SPF 35. Produk satu ini merupakan varian lokal yang memiliki tekstur gel ringan. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: