Seru Banget Asli! Inilah Rekomendasi Wisata Air Klaten yang Hits, Cocok untuk Wisata Libur Sekolah

Seru Banget Asli! Inilah Rekomendasi Wisata Air Klaten yang Hits, Cocok untuk Wisata Libur Sekolah

Rekomendasi Wisata Air Klaten yang Hits-youtube.com- Lepeners

BACA JUGA:Romantis Abis! Inilah Wisata Menara Pandang Teratai Purwokerto, Wisata Unik di Jantung Kota

2. Umbul Nilo

Bagi kamu yang senang berenang kamu jangan lewatkan objek wisata air yang satu ini. Pasalnya, kamu bisa berenang di dalam kolam seluas 700 m2 dengan kedalaman sekitar 1,6 m.

Disekitar kolam tersebut tersedia pepohonan yang rindang dan asri loh. Sehingga menjadi daya tarik wisata untuk datang berlibur ke kolam renang alami ini. 

Tertarik untuk menjajal wisata ini? Bagi kamu yang ingin menjajal wisata ini maka perlu tau berapa tarif masuknya. Namun tenang saja, sebab tiket masuk area wisata ini sekitar Rp 8000-10.000.

Lokasi tepat dari objek wisata ini yakni di Desa Daleman, Kecamatan Tulung, Kabupaten Klaten, Jawa Tengah. Bagi kamu yang belum menemukan lokasinya, bisa mengandalkan google map saja.

3. Umbul Ponggok

Tak hanya itu saja, sebab Umbul Ponggok juga menjadi wisata hits dan wajib yang harus kamu kunjungi jika berada di sekitar Klaten, Jawa Tengah. Pasalnya, wisata ini jadi salah satu wisata yang populer dan hits loh di Klaten. 

BACA JUGA:Jelajah Alam Bareng Bestie! Inilah Rekomendasi Wisata Lolong Pekalongan yang Seru Banget, Dijamin Berkesan

BACA JUGA:Jelajahi 5 Destinasi Wisata Alam Di Pemalang yang Cocok Dikunjungi Di Akhir Pekan Bersama Teman-Teman

Di objek wisata ini ada berbagai spot yang instagramable banget loh. Sehingga sangat cocok bagi kamu yang selalu update wisata atau perjalanan mu di media sosial.

Objek wisata ini merupakan wisata kolam besar yang terdapat ikan didalamnya. Terdapat beberapa spot foto yang menggunakan properti seperti meja makan, TV, kursi santai, sepeda onthel dan lainya yang menambah estetik fotomu.

Itulah beberapa rekomendasi wisata air Klaten yang hits dan cocok untuk liburan sekolah. Bagaimana? Adakah salah satu objek wisata yang ingin kamu kunjungi?

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: