Banyak Pilihannya! Inilah 5 Motor Matic Murah dan Irit 2024, Banyak Keluaran Terbarunya Juga!

Banyak Pilihannya! Inilah 5 Motor Matic Murah dan Irit 2024, Banyak Keluaran Terbarunya Juga!

motor matic murah dan irit 2024--Instagram/stylo160indonesia

RADARPEKALONGAN.CO.ID - Mendengar ada motor matic murah dan irit 2024, membuat siapapun akan langsung terrtarik ingin memilikinya, karena bisa menghemat pengeluaran.

Harga bahan bakar yang terus mengalami kenaikan, membuat para pemilik kendaraan harus bisa mengakalinya, salah satu cara paling mudah adalah mengganti motornya dengan yang memiliki konsumsi bahan bakar irit.

Selain itu, sudah beberapa tahun belakangan ini, penjualan motor matic memang selalu mengalahkan penjualan motor-motor lain, termasuk motor bebek dan motor kopling.

Oleh karena itu, kami akan memberikan beberapa rekomendasi motor matic murah dan irit 2024, simak sampai selesai ya dan temukan jawabannya.

BACA JUGA:Siap Melawan Yamaha Aerox, Honda Airblade 160 2024 Memiliki Spesifikasi yang Istimewa, Harganya Terjangkau!

BACA JUGA:Rekomendasi Motor yang Cocok untuk Pekerja Lintas Pantura, Dijamin Irit Bahan Bakar dan Tangguh

1. Yamaha Grand Filano

Rekomendasi motor matic murah dan irit 2024, pertama kami menawarkan produk terbaru dari Yamaha, yaitu ada Yamaha Grand Filano yang belum lama ini masuk Indonesia.

Yamaha Grand Filano sendiri, hadir dengan menawarkan banyak kelebihan, dan desainnya pun seperti Vespa matic namun harganya lebih terjangkau, tidak sampai Rp 30 juta.

Selain itu, motor ini juga diklaim memiliki konsumsi bahan bakar yang irit, ini karena pemakaian mesin berteknologi Blue Core yang sudah disematkan.

Yamaha Grand Filano hadir dengan banyak pilihan warna, dan warna yang dimiliki ini sangat colorfull cocok untuk para kaum perempuan.

BACA JUGA:3 Pilihan Motor Matic Yamaha yang Kekinian dan Gagah untuk Bonceng Pasangan, Dijamin Pasangan Makin Sayang

BACA JUGA:Inilah 3 Rekomendasi Motor Matic Honda yang Gagah untuk Bonceng Pasangan, Dijamin Pasangan Auto Terpikat

2. Honda Stylo 160

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: