5 Tempat Wisata Air Terjun Tertinggi di Jawa Timur dengan Panorama Alam yang Menarik Para Wisatawan

5 Tempat Wisata Air Terjun Tertinggi di Jawa Timur dengan Panorama Alam yang Menarik Para Wisatawan

5 Tempat Wisata Air Terjun Tertinggi di Jawa Timur dengan Panorama Alam yang Menarik Para Wisatawan-Instagram.com/pesonaairterjunindonesia-

Lokasi: Desa Sapih, Kec. Lumbang, Kabupaten Probolinggo, Jawa Timur.

2. Air Terjun Coban Pelangi

Tempat wisata air terjun tertinggi di Jawa Timur dengan panorama alam yang kedua adalah Air Terjun Coban Pelangi.  Air Terjun Coban Pelangi ini berjarak sekitar 30 kilometer dari Kota Malang.

Air terjun ini memiliki suhu air yang cukup dingin yakni 19-23 derajat celcius karena berada di kaki Gunung Semeru dengan ketinggian 1.300 mdpl. Asal-usul nama Air Terjun Coban Pelangi karena adanya fenomena pelangi yang sering muncul pada air terjun ini.

Air terjun dengan ketinggian sekitar 110 meter ini dikelilingi pemandangan hijau dan sungai kecil. Sungai kecil tersebut biasa digunakan untuk river tubing, bermain air dan rafting.

BACA JUGA:5 Tempat Wisata Alam Terbaru, Viral dan Hits di Sekitar IKN Kalimantan yang Wajib Dikunjungi

BACA JUGA:5 Tempat Wisata Terbaru dan Terpopuler di Semarang Jawa Tengah yang Menarik Para Wisatawan

Kawasan wisata Air Terjun Coban Pelangi dibuka setiap hari dari pukul 08.00-16.00. Dengan tiket masuk Air Terjun Coban Pelangi adalah sebesar Rp 10.000 per orang pada weekday dan Rp 15.000 per orang pada weekend.

Lokasi: Desa Ngadas, Kec. Poncokusumo, Kabupaten Malang, Jawa Timur.

3. Air Terjun Sedodo

Tempat wisata air terjun tertinggi di Jawa Timur dengan panorama alam yang ketiga adalah Air Terjun Sedodo. Air Terjun Sedodo ini berjarak sekitar 30 kilometer dari ibu kota Kabupaten Nganjuk.

Air terjun ini berada di ketinggian 1.438 Mdpl dan memiliki tinggi 105 meter yang memiliki jalur transportasi yang mudah di akses. Konon katanya, banyak masyarakat yang percaya bahwa air terjun ini memiliki kekuatan supranatural dan lokasi ini ramai dikunjungi pada bulan Sura.

BACA JUGA:5 Wisata Alam Terbaru, Viral dan Hits di Semarang yang Enak untuk Liburan Akhir Pekan!

BACA JUGA:Dijamin Menyenangkan, 5 Tempat Wisata Alam di Malang Ini Cocok untuk Liburan Bareng Buah Hati!

Karena digunakan untuk melaksanakan ritual setiap tahunnya yakni memandikan arca dalam upacara Parna Prahista yang dipercaya air ritualnya bisa membuat awet muda.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: