Solusi Liburan Menyenangkan, 5 Tempat Wisata Murah di Purwokerto Ini Bisa Kamu Kunjungi, Tiketnya Murah!

Solusi Liburan Menyenangkan, 5 Tempat Wisata Murah di Purwokerto Ini Bisa Kamu Kunjungi, Tiketnya Murah!

tempat wisata murah di Purwokerto--Instagram/atiqohh__

Curug Gede sendiri, lokasinya masih berada di kawasan Baturaden, dan akses menuju lokasinya pun tidak terlalu sulit, dan akan langsung disambut aliran air yang deras.

Selain itu, Curug Gede ini juga dikelilingi oleh perbukitan, dan memiliki hawa yang cukup sejuk dengan pemandangan yang bikin mata adem.

Buat kamu yang suka foto-foto, tempat ini juga cocok banget, karena tempatnya cukup instagramable, dengan fasilitasnya yang cukup baik.

BACA JUGA:Bingung Mau Makan Siang Dimana, 5 Wisata Kuliner di Semarang yang Legendaris Ini Bisa Kamu Cobain Dijamin Enak

BACA JUGA:Liburan Hemat? 5 Tempat Wisata Terpopuler dan Ramah Anak di Pekalongan yang Menarik Para Wisatawan

5. Curug Cipendok

Rekomendasi tempat wisata murah di Purwokerto, selanjutnya ada Curug Cipendok, cocok buat kamu yang ingin melepas penat dengan suasana yang bikin tenang.

Bahkan, jika kamu berutung ketika datang ke Curug Cipendok ini, kamu akan bertemu langsung dengan burung elang, karena di sekitaran sini menjadi tempat tinggal mereka.

Curug Cipendok ini, masih sangat terjaga keasriannya, selain dapat melihat kawanan burung elang, jika beruntung pun kamu dapat melihat secara langsung kawanan monyet abu-abu, yang merupakan spesies endemik khas Purwokerto.

Memiliki udara yang sejuk dan aliran air terjunnya yang deras dan jernih, tentu saja akan membuat pikiranmu menjadi lebih fresh dan tenang.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: