Tiket Masuk Murah! Inilah 3 Tempat Wisata Menarik di Purwokerto yang Adem dan Cocok untuk Merefreshkan Otak

Kamis 30-05-2024,12:44 WIB
Reporter : Nadia Damayanti
Editor : Dony Widyo

Goa Lawa ini buka setiap hari pukul 08.00-17.00 WIB dengan harga tiket Rp20.000/orang di hari biasa dan Rp.25.000/orang untuk weekend.

BACA JUGA:One Stop Healing Spot! 4 Daya Tarik Dari Menoreh Dreamland Wisata Baru dan Viral yang Seru di Kulon Progo

BACA JUGA:Inilah Wisata Safari Beach Jateng yang Unik, Cocok untuk Menghabiskan Libur Panjang Bersama Keluarga

3. Curug Telu

Tidak hanya wisata alamnya saja yang menarik, Purwokerto juga memiliki wisata air terjun yang menarik dan indah yang wajib dikunjungi. Salah satu wisawat air terjun di Purwokerto adalah Curug Telu.

Daya tarik utama dari Curug Telu ini adalah keindahan alamnya yang masih asri dan alami,

Di sini, kalian bisa melihat air terjun yang mengalir deras dengan dikelilingi oleh pepohonan dan bebatuan besar, sehingga memberikan kesan segar dan sejuk.

Menariknya lagi, di bawah air terkun Curug Telu ini juga terdapat kolam alami yang airnya berwarna biru dan kehijauan sehingga akan menghasilkan kesan indah dan eksotik ketika diambil gambarnya.

BACA JUGA:Surga Tersembunyi Purwokerto! Inilah 4 Rekomendasi Wisata Alam di Purwokerto yang Rugi Jika Dilewatkan

BACA JUGA:6 Daya Tarik dari Batang Dolphin Center yang Menjadi Salah Satu Taman Safari Terbesar di Jawa Tengah!

Dengan hadirnya kolam tersebut membuat pengunjung tidak hanya melihat pemandangan yang ada, namun wisatawan juga dapat bermain air ataupun berenang.

Sebagai salah satu wisata air terjun di Purwokerto, Curug Telu ini memiliki fasilitas yang cukup lengkap mulai dari tempat parkir, warung makan, hingga toilet.

Bagi kalian yang ingin menikmati keindahan alam yang disajikan oleh destinasi wisata ini, Curug Telu ini berlokasi di Desa Karangsalam, Kecamatan Baturraden, Kabupaten Banyumas. Untuk tiker masuknya sendiri sekitar Rp7000/orang.

Itulah deretan tempat wisata menarik di Purwokerto yang adem dan cocok dijadikan tempat refresh baik itu sendiri, teman, keluarga, dan teman dekat lainnya.(*)

Kategori :