Mendapat Julukan Kota Ternyaman! 5 Tempat Wisata Terbaik di Purwokerto yang Wajib Dikunjungi

Mendapat Julukan Kota Ternyaman! 5 Tempat Wisata Terbaik di Purwokerto yang Wajib Dikunjungi

Mendapat Julukan Kota Ternyaman! 5 Tempat Wisata Terbaik di Purwokerto yang Wajib Dikunjungi-Instagram/banyumasok-

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Mendapat julukan kota ternyaman! 5 tempat wisata terbaik di Purwokerto yang perlu kamu ketahui untuk dikunjungi. Penasaran, apa saja? Yuk, simak penjelasannya disini!

Purwokerto merupakan sebuah kota di Jawa Tengah yang mendapat julukan sebagai kota ternyaman. Tentu saja, julukan ini bukanlah tanpa alasan.

Kota ini menawarkan banyak tempat wisata dengan suasana tenang, asri dan ramah yang sangat menarik untuk dikunjungi. Dianugerahi bentang alam yang luar biasa indah, membuat tempat wisata Purwokerto seolah tak kan pernah sepi dari pengunjung.

Untuk kamu yang ingin menghabiskan waktu liburan, tak ada salahnya untuk mendatangi 5 tempat wisata terbaik di Purwokerto yang wajib dikunjungi.

BACA JUGA:Wisata Murah Pas Buat Healing! 5 Obyek Wisata Alam di Kendal yang Asri dan Nyaman yang Wajib Dikunjungi

BACA JUGA:Mandi Air Panas Bertemakan Alam, Inilah 3 Wisata Pemandian Air Panas di Kendal Bernuansakan Alam yang Hijau!

Mendapat Julukan Kota Ternyaman! 5 Tempat Wisata Terbaik di Purwokerto yang Wajib Dikunjungi

Berikut ini adalah 5 tempat wisata terbaik di Purwokerto yang wajib dikunjungi:

1. The Village Purwokerto

Tempat wisata terbaik di Purwokerto yang wajib dikunjungi pertama adalah The Village Purwokerto. The Village Purwokerto merupakan taman wisata yang bergaya Eropa yang sangat cocok untuk menghabiskan waktu liburan bersama keluarga maupun pasangan.

Destinasi wisata ini berlokasi di Rempoah, Baturaden Banyumas. Daya tarik dari The Village Purwokerto terletak pada dekorasi khas Eropa-nya yang sangat instagramable untuk kamu yang suka berswafoto.

Tak hanya itu, destinasi wisata satu ini juga terdapat berbagai pilihan kegiatan dan wahana untuk anak-anak seperti memberi makan ikan, flying fox, kapal kayuh, kereta api mini, flying bicycle, rumah kelinci, rumah burung, naik kuda, mini zoo serta playground indoor dan outdoor.

BACA JUGA:Healing Yuk ke 5 Tempat Wisata Populer di Kendal dan Menjadi Favorit Masyarakat Sekitar, Ada yang GratiS Lho!

BACA JUGA:Rekomendasi 5 Tempat Wisata Menarik di Kendal yang Wajib Dikunjungi Saat Libur Panjang!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: