Pakai Minyak Zaitun Sebelum Tidur Bikin Wajah Kenyal dan Glowing, Berikut 5 Cara Menggunakannya

Pakai Minyak Zaitun Sebelum Tidur Bikin Wajah Kenyal dan Glowing, Berikut 5 Cara Menggunakannya

Pakai Minyak zaitun sebelum tidur bikin wajah kenyal dan glowing-Youtube/Klub Wanita-

2. Menggunakan Minyak Zaitun untuk Memijat Wajah

Minyak zaitun diketahui bisa melembapkan kulit. Nah, kulit yang lembap akan terasa lebih kenyal karena tidak mengalami keriput karena kekeringan.

Selain itu, untuk menjaga elastisitas kulit agar terhindar dari keriput maka salah satu perawatan yang bisa dilakukan adalah dengan memberikan pijatan di wajah setiap malam.

Lakukan pijatan ringan setidaknya selama 5 menit sebelum tidur dengan bantuan minyak zaitun. Gerakan pijatan tersebut akan membuat kulit lebih elastis, terhindar dari keriput, dan kenyal.

BACA JUGA:Rahasia Wajah Glowing Bebas Flek Hitam dan Awet Muda dengan Minyak Zaitun Saja, Inilah 4 Rekomendasi Produknya

BACA JUGA:5 Sabun Wajah Batangan Penghilang Flek Hitam Terbaik, Umur 40+ Bisa Punya Kulit Glowing dan Cerah Merata!

3. Menggunakan Minyak Zaitun untuk Krim Mata

Menginginkan wajah glowing tentunya perlu memperhatikan area mata juga. Area tersebut rentan dengan kulit gelap dan juga garis halus.

Mengoleskan minyak zaitun secara rutin sebelum tidur pada area mata, akan membantu memudarkan lingkaran hitam dan juga garis halus.

Agar pemakaiannya lebih nyaman dan menyegarkan, kamu bisa menyimpan minyak zaitun ke dalam lemari es terlebih dahulu sebelum menggunakannya.

4. Menggunakan Minyak Zaitun sebagai Pelembap Bibir

Akan aneh rasanya jika memiliki wajah glowing dan kenyal tapi bibir terlihat kering dan pecah-pecah. Untuk memaksimalkan penampilan, menjaga kesehatan kulit bibir bisa dilakukan dengan minyak zaitun.

BACA JUGA:5 Body Lotion Terbaik untuk Memutihkan Kulit, Efektif Pudarkan Bekas Luka dan Usir Kusam

BACA JUGA:3 Scrub Minyak Zaitun Agar Wajah Glowing dan Awet Muda, Cuma Tambahkan Bahan Dapur Nggak Perlu Repot!

Cukup oleskan minyak zaitun ke bibir sebelum tidur dan biarkan semalaman. Bibir pun akan lebih lembap, terbebas dari kulit kering atau pecah-pecah.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: