Amankah Diet OMAD? Berikut Manfaat dan Risiko Diet One Meal a Day untuk Tubuh

Amankah Diet OMAD? Berikut Manfaat dan Risiko Diet One Meal a Day untuk Tubuh

Ilustasi Manfaat dan Resiko Diet One Meal a Day.-Freepik.com-

2. Tubuh Jadi Lesu

Adanya defisit kalori dan sedikitnya jam makan membuat tubuh seringkali merasa kelaparan. Yang mana akibat dari rasa lapar yang berlebihan dapat membuat tubuh menjadi lesu dan kekurangan energi.

Hal ini tentu saja dapat memengaruhi produktivitas harian.

3. Mengakibatkan Timbulnya Masalah Kesehatan

Diet one meal a day dapat menyebabkan tubuh kekurangan nutrisi yang mana memicu timbulnya beberapa masalah kesehatan.

Seperti daya imun tubuh menurun munculnya keluhan pencernaan dan sebagainya.

4. Berat Badan Lebih Gampang Naik Kembali

Meski dapat menurunkan berat badan secara drastis dengan jangka waktu yang lebih cepat, diet one meal a day juga lebih mudah menaikkan berat badan kembali.

Hal ini karena ketika badan berat badan turun dengan waktu yang sangat cepat, tubuh akan mengaktifkan sistem pertahanan tubuh sebagai bentuk pertahanan terhadap adanya kondisi perubahan tubuh berupa penurunan berat badan yang cepat dan secara tiba-tiba.

Sehingga berat badan akan mudah untuk kembali naik dan saat sudah naik akan lebih susah untuk turun kembali.

Hal ini sebagai respon alami tubuh untuk bertahan hidup ketika kekurangan makanan dan nutrisi saat sedang diet ekstrim sebelumnya.

BACA JUGA:Cepat Menurunkan Berat Badan, Cek Dulu Beberapa Fakta tentang Diet One Meal a Day Sebelum Melakukannya!

Jadi mungkin saja diet one meal a day menurunkan berat badan dalam waktu yang lebih cepat. Namun juga dapat mengakibatkan gagal diet lebih cepat juga.

Karena ketatnya metode ini membuat konsistensi dalam berdiet jadi lebih cepat pudar karena kelelahan, rasa bosan, atau muncul beberapa masalah kesehatan.

Itu tadi di antara kelebihan dan kekurangan serta manfaat dan resiko yang mungkin ditimbulkan dari melakukan diet one meal a day.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: