4 Daftar Bahan Alami untuk Hilangkan Uban, Begini Cara Meraciknya!

4 Daftar Bahan Alami untuk Hilangkan Uban, Begini Cara Meraciknya!

Daftar Bahan Alami untuk Hilangkan Uban-Healthyvity-Youtube

Selain merwat rambut yang rusak, kemiri juga dipercaya dapat membantu menjaga kehitaman rambut dan mengurangi uban. Selain itu bantu menumbuhkan rambut secara alam.

Omega 3 dari kemiri dapat membantu membuat rambut hitam lebih berkilau sehingga bisa kamu manfaatkan untuk mengatasi uban untuk kembali membuat rambut hitam legam.

BACA JUGA:Begini Cara Mudah Menghilangkan Rambut Uban Agar Kembali Hitam Pakai 1 Jenis Bumbu Dapur, Gak Perlu Semir Lagi

4. Teh hitam

Tidak hanya kandungan antioksidan yang tinggi untuk menehatkan kulit dan membantu melindungi dari kerusakan. Kandungan asam tanat pada teh dipercaya dapat menghitamkan rambut.

Kandungan asam ini dapat membuat rambut tampak hitam berkilau, bisa kamu olah sebagai hair tonic atau masker rambut.

Nah itu dia beberapa daftar bahan alami untuk hilangkan uban yang bisa kamu coba untuk merawat rambut supaya mempercepat pertumbuhan rambut baru dan menghitamkan rambut.

  • Siapkan seledri, minyak kelapa, kemiri dan teh hitam secukupnya
  • Kamu bisa bakar kemiri hingga gosong
  • Haluskan kemiri dan seledri bersamaan
  • Tambahkan 3 sendok makan minyak kelapa sampai kental
  • Kamu bisa tambahkan ampas teh hitam 
  • Aduk rata dan siap digunakan sebagai masker rambut
  • Diamkan selama 1 jam dan bilas menggunakan shampo

Nah itu dia cara meracik bahan untuk menghitamkan rambut dan menghilangkan uban. Daftar bahan alami untuk hilangkan uban diatas bisa kamu sesuaikan kebutuhannya.

Demikian singkat ulasan mengenai 4 daftar bahan alami untuk hilangkan uban dan cara meraciknya yang mudah. Coba gunakan 3 kali seminggu dan lihat hsailnya. Selamat mencoba. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: