Kenali 5 Kalimat Manipulatif yang Sering Dikatakan Pasangan Toksik, Tanda Penyalahgunaan Komunikasi!

Kenali 5 Kalimat Manipulatif yang Sering Dikatakan Pasangan Toksik, Tanda Penyalahgunaan Komunikasi!

Kalimat manipulatif yang sering dikatakan pasangan toksik--freepik.com

BACA JUGA Hindari! 6 Bahasa Tubuh Negatif Ini Bisa Buat Kalimatmu Tidak Dipercaya Oleh Orang Lain

Mengekang dengan Alasan Sayang

Kalimat manipulatif yang sering dikatakan pasangan toksik bisa jadi merupakan bentuk dari tidak inginnya seseorang kehilanganmu, tetapi apa yang dia lakukan justru berlebihan.

Ini dapat dilihat dari kalimat posesif yang membuatmu terkekang. Dia bisa jadi mengatakan, “Aku melarangmu karena aku menyayangimu.”

Padahal, tanpa sadar sebenarnya dia sedang membuatmu ketergantungan dengannya. Lebih jauh lagi, ini digunakan untuk membuatmu memaafkannya dan tetap menetap dengannya tidak peduli meski dia melakukan kesalahan yang besar sekalipun.

Itulah beberapa contoh kalimat manipulatif yang sering dikatakan pasangan toksik dan kamu perlu mewaspadainya. Ingat, bahwa kalimat yang hampir serupa dengan kalimat-kalimat di atas bukan merupakan komunikasi yang sehat untuk hubunganmu. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: