4 Bedak Terbaik yang Sudah Tasya Farasya Approved, Tips Makeup Makin Berkeringat Semakin Bagus Seharian

4 Bedak Terbaik yang Sudah Tasya Farasya Approved, Tips Makeup Makin Berkeringat Semakin Bagus Seharian

4 Bedak Terbaik yang Sudah Tasya Farasya Approved, Tips Makeup Makin Berkeringat Semakin Bagus Seharian-Lemon8.com/ Salsabyla Ayu-

3. Luxcrime Blur and Cover Two Way Cake

Bedak terbaik yang sudah tasya farasya approved berikutnya yaitu Luxcrime Blur and Cover Two Way Cake. Produk lokal satu ini masih menjadi favorit banyak orang.

Sebab, kualitasnya yang memang sudah terbukti. Jadi, sayang banget kalau kamu lewatkan produk sau ini. 

Efeknya bisa memberikan riasan matte dan juga mudah menempel dikulit. Sehingga, memberikan kesan wajah mulus dan glowing seperti menggunakan filter. Dilengkapi pun dengan kandungan pelembab dan UV protection menjadikan wajah tetap sehat terlindungi. 

BACA JUGA: Apapun Mereknya, Begini 5 Cara Pakai Parfum Agar Tahan Lama Wanginya Meskipun Sibuk dan Berkeringat Seharian

BACA JUGA: Cara Mengencangkan Kulit Wajah yang Kendur Secara Alami untuk Usia 50 Tahun Ke Atas, Kulit Kencang Bebas Noda

Partikelnya yang super lembut bisa menempel sempurna di kulit tanpa menimbulkan dempul. Pilihan warnanya pun sesuai dengan skin tone wanita Indonesia. Menarik, bukan?

4. Barenbliss Refine Compact Powder

Jika kamu mencari bedak apa yang bagus untuk memutihkan wajah? Maka, kamu wajib coba Barenbliss Refine Compact Powder ini.

Produk yang juga mendapat bedak padat terbaik yang di approve tasya farasya ini berasal dari Korea Selatan. Meski begitu, pilihan warnanya bisa disesuaikan dengan skin tone wanita Indonesia lho. 

BACA JUGA: 3 Bedak Padat Terbaik untuk Usia 50 Tahun Ke Atas, Noda Hitam Kerutan Pori Besar Hilang Make Up Tahan Lama

Teksturnya yang ringan sangat mampu menempel sempurna di wajah. Tak hanya itu, partikel halusnya juga bisa menutup flek hitam hingga garis halus dan memberikan efek wajah lebih cerah. 

Dilengkapi pula dengan SPF 25 yang bisa menjaga kulit dari sinar UV berbahaya sepanjang hari. Tenang aja, produknya juga bisa menahan minyak dan keringat berlebih di wajah. Jadi, kamu ka perlu berulang kali memolesnya. 

Demikian informasi mengenai bedak terbaik yang sudah tasya farasya approved yang bisa kamu coba. Selamat berbelanja dan salam glowing! (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: