6 Penyebab Umum Batu Ginjal di Tubuh Kamu dan Gejalanya yang Wajib Kamu Tahu, Bisa Menyerang Kapan Saja

6 Penyebab Umum Batu Ginjal di Tubuh Kamu dan Gejalanya yang Wajib Kamu Tahu, Bisa Menyerang Kapan Saja

Penyebab Umum Batu Ginjal --Youtube.com/Kata Dokter

Biasanya, penderita batu ginjal tidak merasakan gejala sampai batu tersebut masuk ke dalam ureter atau saluran yang menghubungkan ginjal dan kandung kemih.

Namun, kamu harus mengenali tanda atau gejala umum batu ginjal, yaitu.

1. Nyeri di perut atau sisi punggung

2. Nyeri pada selangkangan, testis pada pria dan vagina pada wanita

3. Warna urin tidak normal

4. Urin dengan darah

5. Demam

6. Mual dan muntah

Itulah beberapa penyebab umum dan gejala batu ginjal yang perlu diperhatikan. Dengan mengetahui penyebab dan gejala dengan tepat, diharapkan dapat membantu mencari cara penyembuhan penyakit batu ginjal secara cepat dan tepat. (*)

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: