Apakah Benar Garam Digunakan Sebagai Bahan Alami Pembersih Ruangan dan Peralatan Rumah? Inilah 5 Manfaatnya!

Apakah Benar Garam Digunakan Sebagai Bahan Alami Pembersih Ruangan dan Peralatan Rumah? Inilah 5 Manfaatnya!

garam digunakan sebagai bahan alami pembersih ruangan dan peralatan rumah-ilustrasi garam digunakan sebagai bahan alami pembersih-youtube.com

Setelah itu, gunakan lemon tersebut untuk menggosok talenan kayu, diamkan garam dan lemon tersebut semalaman 1x24 jam.

Lalu bersihkan pada pagi hari dengan kain yang telah dicelupkan air hangat. Terakhir, jemur dan lap menggunakan lap atau handuk kering.

2. Membersihkan Noda Kopi atau Teh di Cangkir

Selain dapat digunakan untuk membersihkan karpet yang terkena cipratan kopi dan teh, cangkir yang memiliki noda kopi dan teh ini juga bisa menggunakan garam.

Ya, sedikit garam dan air bisa menghilangkan noda kopo pada cangkir atau gelas. Untuk caranya, kalian bisa mengikuti langkah-langkah berikut ini.

BACA JUGA:Kalian Harus Tanam Ini! 7 Tanaman Air Cocok untuk Kamar Mandi, Semua Bisa Coba

BACA JUGA:Begini 5 Cara Menghilangkan Nyamuk di Kamar Mandi, Basmi sampai Tuntas

- Basahi cangkir menggunakan sedikit air.

- Kemudian, masukkan 1 sdm garam ke cangkir yang telah dibasahi air sebelumnya.

- Setelah itu gosok seperti biasa, diamkan beberapa menit.

- Selagi menunggu, iris lemon menjadi dua bagian, lalu gosok cangkir yang terkena noda kopi dan teh tersebut. Diamkan lagi beberapa menit.

- Terakhir, bilas dengan air bersih.

BACA JUGA:Langkah Efektif untuk Membersihkan Kerak Lantai Kamar Mandi yang Membandel! Hanya 2 Bahan Dijamin Bersih Lagi

BACA JUGA:Cuma Rp.5000! Inilah Cara Menghilangkan Kerak Kamar Mandi Menggunakan Vanish, Dijamin Kerak Rontok Seketika

3. Membersihkan Noda Pakaian Putih

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: