5 Rekomendasi Smartband Terbaik dan Termurah Mulai Rp 100 Ribuan, Salah Satunya Ada Huawei Band 9

5 Rekomendasi Smartband Terbaik dan Termurah Mulai Rp 100 Ribuan, Salah Satunya Ada Huawei Band 9

5 Rekomendasi Smartband Terbaik dan Termurah Mulai Rp 100 Ribuan, Salah Satunya Ada Huawei Band 9-freepik.com-

Tersedia pula fitur Shake to Selfie yang dapat mengambil foto hanya dengan menggetarkan perangkat dan Anti Lost Remainder.

Penggunaan smartband ini akan memudahkan bagi mereka yang dituntut fast response karena telah tersemat fitur notifikasi panggilan.

2. Zola PowerFit 

Rekomendasi smartband terbaik dan termurah yang kedua ada dari Zola PowerFit. Smartband ini dapat dimiliki dengan harga Rp 200 ribuan.

BACA JUGA:HP Murah Spek Mewah Satu Jutaan, Inilah 4 Rekomendasi HP Terbaru dan Terlaris Mei 2024! 

BACA JUGA:Spesifikasi HP yang Cocok untuk Ngonten dan Gaming Harga 3 Jutaan, Didukung Snapdragon dengan Performa Terbaik

Zola PowerFit tampil dengan fitur pelacakan dan pemantauan kesehatan dan kebugaran yang cukup lengkap.

Fitur-fitur yang tersedia diantaranya penghitung langkah dan kalori, monitor denyut jantung dan tekanan darah, monitor tidur dan istirahat, hingga monitor suhu tubuh.

Smartband ini juga sudah dilengkapi dengan fitur yang dapat tahan cipratan air. Sehingga saat kamu sedang mencuci tangan tanpa repot melepasnya.

Selain itu, tersedia fitur aplikasi dan notifikasi panggilan masuk hingga alarm. Menariknya, perangkat ini diklaim memiliki waktu siaga hingga 20 hari.

BACA JUGA:Simak 5 Tips Merawat Rice Cooker Agar Tetap Optimal dan Berumur Panjang, Mudah dan Cepat! 

BACA JUGA:Begini Tips Membersihkan Setrika Gosong Pakai Pasta Gigi, Ampuh Bikin Setrika Kinclong dan Licin Lagi! 

3. Realme Band  

Realme Band masuk dalam daftar rekomendasi smartband terbaik dan termurah yang ketiga. Tampil dengan sejumlah fitur menarik dan harga terjangkau.

Beberapa fitur diantaranya 5 model tampilan jam, mode berjalan, berlari, yoga dan lainnya. Terdapat pula fitur asisten kesehatan untuk mengukur detak jantung setiap 5 menit.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: