5 Rekomendasi Smartband Terbaik dan Termurah Mulai Rp 100 Ribuan, Salah Satunya Ada Huawei Band 9
5 Rekomendasi Smartband Terbaik dan Termurah Mulai Rp 100 Ribuan, Salah Satunya Ada Huawei Band 9-freepik.com-
Selain itu terdapat fitur kebugaran yang dapat memantau kualitas tidur, pengingat untuk berjalan setelah duduk seharian.
Kamu tak perlu khawatir apabila smartband terkena debu, pasir, kotoran dan cipratan air karena sudah didukung rating IP68.
BACA JUGA:2 Cara Membuat Masker Bahan Alami untuk Mencerahkan dan Menghilangkan Flek Hitam Tebal dalam 1 Malam
BACA JUGA:Salat tapi Pikirannya Kemana-mana, Apakah Salatnya tetap Sah? Buya Yahya Bilang Begini
Cara mengisi dayanya cukup mudah, kamu hanya perlu menghubungkan steker USB bawaan ke port USB pengisi daya USB.
4. Mi Smart Band 4
Untuk rekomendasi keempat dari daftar smartband terbaik dan termurah yaitu Mi Smart Band 4. Kamu dapat membeli smartband ini di angka Rp 300 ribuan.
Tampil dengan layar jernih menggunakan panel AMOLED berwarna. Ukuran layarnya lebih besar dari seri pendahulunya.
Aktivitas kesehatan dan kebugaran seperti kondisi tidur hingga detak jantung dapat dipantau selama 24 jam.
BACA JUGA:Tips Memindahkan Data WhatsApp dari Android ke iPhone Tanpa Perantara PC, Ganti Device Anti Ribet!
Menyematkan fitur fitness tracking yang cukup baik seperti dapat menghitung jumlah dan tempo langkah saat berlari, memantau proses bersepeda dan latihan battle rope.
Smartband ini dapat memantau aktivitas berenang karena memiliki sertifikasi 5 ATM sehingga dapat tahan air hingga kedalaman 50 meter.
Ketahanan baterainya cukup kuat dan lama yaitu kisaran 20 hari hanya dalam sekali pengisian daya saja.
5. Huawei Band 9
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: