Asri dan Indah Banget! Inilah Rekomendasi Tempat Wisata Alam di Pekalongan, Dijamin Bikin Fresh

Asri dan Indah Banget! Inilah Rekomendasi Tempat Wisata Alam di Pekalongan, Dijamin Bikin Fresh

Rekomendasi Tempat Wisata Alam di Pekalongan-youtube.com- Wienzhie Family

2. Telaga Mangunan

Telaga Mangunan berada di Desa logohendro, Kecamatan Petungkriono, Kabupaten Pekalongan. Wisata ini menyuguhkan pemandangan telaga yang masih asri dan indah. Sebab dikelilingi perbukitan yang gagah dan memukau mata.

BACA JUGA:Inilah 4 Wisata Alam Menarik di Pekalongan yang Cocok untuk Healing di Akhir Pekan! Cuma Rp5000 Aja Lho!

BACA JUGA:Liburan Panjang, Tim Raimas Polres Pekalongan Giatkan Patroli di Lokasi Wisata

Udara yang dingin akan langsung kamu sapa jika masuk di kawasan wisata ini. Sehingga kamu akan merasakan rileks dan fresh setalah bebera[a hari berkutik dengan berbagai pekerjaan.

Bagi kamu berkeliling di telaga ini, maka kamu bisa naik perahu loh. Biaya untuk naik perahu juga sangat murah yakni Rp 5000. Sedangkan untuk tiket masuk kawasan ini sebesar Rp 8000.

3. Curug Tirta Muncar

Wisata alam yang tak kalah indah dan mempesona lainya yakni Curug Tirta Muncar. Wisata alam ini berada di Desa Curug Muncar, Kecamatan Petungkriono, Kabupaten Pekalongan.

Curug ini terbilang menjadi curug yang paling indah. Alamnya juga masih asri sehingga sangat cocok digunakan sebagai objek wisata untuk menjernihkan pikiran. 

Meskipun demikian, kamu perlu hati-hati sebab untuk menuju objek wisata ini, kamu herus melalui medan yang curam dan licin. Sehingga harus sangat hati-hati.

Tiket masuk pada wisata ini juga murah, sebab hanya diberandol dengan harga Rp 5000. Tertarik untuk berkunjung ke wisata ini? Pastikan jangan sendirian ya.

4. Bengkelung Park

Bengkelung Park juga sangat cocok bagi kamu yang ingin  menjernihkan pikiran. Hal ini bukan tanpa sebab, pasalnya sangat indah dan memukau mata. Bengkelung park juga memiliki banyak spot yang instagramable banget loh.

BACA JUGA:Inilah 4 Wisata Alam Menarik di Pekalongan yang Cocok untuk Healing di Akhir Pekan! Cuma Rp5000 Aja Lho!

BACA JUGA:Rekomendasi Aktivitas untuk Keluarga dan Anak-Anak di Pekalongan: Wisata Akhir Pekan Murah Tapi Berkesan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: