Geger Syahnaz dan Rendy Kjaernett Diduga Selingkuh, Ini 5 Penyebab Selingkuh dalam Pandangan Agama Islam

Geger Syahnaz dan Rendy Kjaernett Diduga Selingkuh, Ini 5 Penyebab Selingkuh dalam Pandangan Agama Islam

Ilustrasi perselingkuhan-Tangkapan layar freepik.com-

مَنْ يُرِدِ اللَّهُ بِهِ خَيْرًا يُفَقِّهْهُ فِى الدِّينِ

“Barangsiapa yang Allah kehendaki mendapatkan seluruh kebaikan, maka Allah akan memahamkan dia tentang agama.” (HR. Bukhari no. 71 dan Muslim no. 1037).

2. Kurang menjaga kehormatan diri dan tidak menutup aurat

Syariat agama Islam memerintahkan wanita untuk menjaga kehormatan diri dan menutup aurat saat keluar rumah. Allah Ta’ala memerintahkan dalam QS. Al Ahzab ayat 33,

وَقَرْنَ فِي بُيُوتِكُنَّ وَلَا تَبَرَّجْنَ تَبَرُّجَ الْجَاهِلِيَّةِ الْأُولَى

“Dan tinggalah kalian di dalam rumah-rumah kalian dan janganlah kalian berdandan sebagaimana dandan ala jahiliyah terdahulu”.

Dalam HR Ahmad, dari Abu Musa Al Asy’ari radhiyallahu anhu, Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam bersabda,

أَيُّمَا امْرَأَةٍ اسْتَعْطَرَتْ ثُمَّ مَرَّتْ عَلَى الْقَوْمِ لِيَجِدُوا رِيحَهَا فَهِىَ زَانِيَةٌ

"Apabila seorang wanita memakai wewangian, lalu keluar menjumpai orang-orang hingga mereka mencium wanginya, maka wanita itu adalah wanita pezina".

Dari Abul Ahwash, dari Abdullah, Nabi shallallahu alaihi wa sallam bersabda,

الْمَرْأَةُ عَوْرَةٌ فَإِذَا خَرَجَتِ اسْتَشْرَفَهَا الشَّيْطَانُ

“Wanita itu adalah aurat. Jika dia keluar maka setan akan memperindahnya di mata laki-laki.” (HR. Tirmidzi, no. 1173).

3. Tidak bisa menundukkan pandangan

Dari Abu Sa’id Al Khudriy radhiyallahu anhu, Nabi shallallahu alaihi wa sallam bersabda,

« إِيَّاكُمْ وَالْجُلُوسَ عَلَى الطُّرُقَاتِ » . فَقَالُوا مَا لَنَا بُدٌّ ، إِنَّمَا هِىَ مَجَالِسُنَا نَتَحَدَّثُ فِيهَا . قَالَ فَإِذَا أَبَيْتُمْ إِلاَّ الْمَجَالِسَ فَأَعْطُوا الطَّرِيقَ حَقَّهَا » قَالُوا وَمَا حَقُّ الطَّرِيقِ قَالَ غَضُّ الْبَصَرِ ، وَكَفُّ الأَذَى ، وَرَدُّ السَّلاَمِ ، وَأَمْرٌ بِالْمَعْرُوفِ ، وَنَهْىٌ عَنِ الْمُنْكَرِ

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: