Cegah Pengeroposan Tulang, Berikut 10 Manfaat Buah Alpukat Kaya Vitamin K

Cegah Pengeroposan Tulang, Berikut 10 Manfaat Buah Alpukat Kaya Vitamin K

Manfaat Buah Alpukat--Freepik.com

3. Dapat Mengontrol Tekana  Darah

Kalium yang ada pada buah alpukat, ternyata memiliki manfaat yang luar biasa bagi pengidap hipertensi.Tekanan darah dapat dikontrol dengan baik dengan kandungan yang ada di buah alpukat. 

Buah alpukat yang mengandung kalium tersebut dapat mengendalikan tekanan darah pada tubuh. Sehingga dapat membantu menjaga agar tekanan darah tetap stabil. 

4. Mampu Menjaga Kesehatan Mata

Kandungan zeaxathin dan lutein di dalam alpukat dapat menunjang kesehatan mata. Rutin konsumsi buah ini juga dapat menurunkan resiko penglihatan, seiring bertambahnya usia. 

Studi penelitian membuktikan kalau zeaxathun dapat mencegah degenrasi mata. Khususnya penyakit mata, seperti katarak dan penurunan fungsi makula.

5. Mencegah Penyumbatan Darah

Kadar kolesterol jahat di dalam jantung dapat menyebabkan penyumbatan pembuluh darah yang bisa menyebabkan serangan jantung. Nah, untuk menurunkan risiko tersebut, kamu dapat secara rutin mengkonsumsi buah alpukat. 

Penyumbatan pembuluh darah yang mengalir ke jantung rawan terjadi ketika kolesterol jahat menumpuk. Makan buah alpukat sehari sekali ternyata dapat mencegah serangan jantung sejak dini, karena bisa memperlancar aliran darah.

6. Cegah Pengeroposan Tulang

Osteoporosis adalah proses pengeroposan tulang yang terjadi pada usia lanjut. Penyebabnya bisa karena kurangnya asupan vitamin K.

Untuk memenuhi kebutuhan Vitamin K, kamu bisa mendapatkannya dari konsuybiaj alpukat setiap hari.

Setiap konsumsi 201 gram buah alpukat dapat memenuhi 35 persen kebutuhan vitamin K setiap harinya. Kandungan nutrisi vitamin K ini juga dapat mengurangi kalsium di dalam urine. 

Gejala osteoporosis ini dapat dicegah melalui makanan buah istimewa yang satu ini. Kandungan vitamin K sangat bermanfaat untuk mencegah osteoporosis, sehingga tulang akan menjadi lebih kuat hingga usai senja.

7. Mencegah Kenker

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: halodoc