Jangan Panik, Inilah Cara Mengatasi Kucing Keracunan, Perhatikan Gejalanya!

Jangan Panik, Inilah Cara Mengatasi Kucing Keracunan, Perhatikan Gejalanya!

Kucing bermain--Freepik

-Rasa haus yang berlebihan

-Mengeluarkan terlalu banyak air liur

-Gusi berwarna pucat

-Mengalami kejang

-Iritasi lambung

-Batuk serta bersin

BACA JUGA:Pemilik Kucing Wajib Tahu, Inilah Jenis Vaksin Pada Kucing, Kucingmu Sudah di Vaksin?

Nah jika kucingmu mengalami tanda-tanda diatas, kamu bisa langsung memberinya pertolongan pertama atau segera mungkin membawa ke dokter.

Berikut kami akan informasikan mengenai cara mengatasi kucing keracunan, simak sampai selesai ya guys.

1. Membilas tubuh kucing

Jika kamu mencium bau racun di tubuh kucing, langkah pertama yang harus kamu lakukan adalah membilasnya dengan sabun lembut sampai baunya benar-benar hilang.

Sebab, kucing akan terus menjilati area beracunnya, jika tidak secepatnya dicuci atau dibersihkan, bilas juga mulut kucing dengan air bersih.

BACA JUGA:Kamu Pasti Suka, Inilah Jenis Kucing Kaki Pendek, Imut Banget!

2. Membaringkan kucing miring ke kanan

Jika kucing kesayanganmu tidak sadarkan diri, kamu bisa langsung memiringkan tubuhnya kea rah kanan, dengan kepala sedikit ditarik ke belakang.

Hal ini bertujuan untuk membuka saluran pernapasan, dan juga mencegah lidahnya menghalangi saluran yang masuk.

Dengan melakukan cara ini, dapat mempermudah kamu untuk melihat napas dan detak jantung kucingmu.

BACA JUGA:Ingin Kucingmu Lebih Sehat, Inilah Merk Pakan Kucing Grain Free, Cobain Saja!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: