Buktikan Sendiri, Inilah 8 Tanaman Hias Pembawa Rezeki dan Keberuntungan

Buktikan Sendiri, Inilah 8 Tanaman Hias Pembawa Rezeki dan Keberuntungan

Buktikan Sendiri, Inilah 8 Tanaman Hias Pembawa Rezeki dan Keberuntungan-P.W. CH-Youtube

Tanaman hias pembawa rezeki dan keberuntungan yang berikutnya yaitu tanaman rue.

Rue merupakan salah satu tanaman herbal yang berbau tajam dan berasal dari Eropa Selatan. Rue dipercaya memiliki banyak khasiat magis dan mampu memberikan perlindungan serta dapat membawa rezeki dan keberuntungan.

5. Tanaman Giok

Menurut feng shui, tanaman yang memiliki daun berbentuk bulat atau melingkar dapat membawa rezeki dan keberuntungan. Nah, tanaman giok ini memiliki bentuk daun yang bulat melingkar.

Tanaman giok biasanya diberikan sebagai hadiah untuk seseorang yang akan memulai bisnis baru, karena diharapkan tanaman giok tersebut mampu membawa rezeki dan keberuntungan.

BACA JUGA:Bikin Hoki, Inilah 6 Tanaman Hias Pembawa Rezeki di Depan Rumah, Bikin Pekarangan Rumah Tampil Lebih estetik

6. Sirih Gading

Banyak negara-negara di Asia yang meyakini bahwa sirih gading adalah salah satu tanaman hias yang mampu membawa rezeki dan keberuntungan bagi pemiliknya.

Selain itu, sirih gading juga diketahui merupakan tanaman hias yang mampu membersihkan polusi udara di dalam ruangan.

7. Tanaman Karet atau Ficus Elastica

Seperti yang telah dijelaskan sebelumnya, tanaman karet diyakini dapat membawa rezeki dan keberuntungan karena daunnya yang berbentuk bulat. Kalian dapat meletakkan tanaman ini di dekat pintu masuk untuk dapat mendatangkan kemakmuran.

8. Chinese Money Plant

Tanaman hias pembawa rezeki dan keberuntungan yang terakhir yaitu chinese money plant. Chinese money plant merupakan tanaman hias paling populer bagi para pecinta tanaman yang ingin menarik energi positif ke dalam rumah.

BACA JUGA:Bukan Sulap Bukan Sihir, Inilah 9 Tanaman Pembawa Rezeki di Depan Rumah

Selain itu, tanaman tersebut juga memiliki dau berbentuk bundar yang unik dan menarik, sehingga dapat menambah daya tarik untuk dekorasi di dalam rumah.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: