Menjamin Tulang Kuat dan Meningkatkan Kekebalan Tubuh, Inilah 5 Suplemen Vitamin D Terbaik

Menjamin Tulang Kuat dan Meningkatkan Kekebalan Tubuh, Inilah 5 Suplemen Vitamin D Terbaik

Suplemen Vitamin D Terbaik-whatwolf-freepik.com

Gejala kekurangan vitamin D dapat diatasi dengan mengonsumsi makanan dan sayuran yang banyak mengandung vitamin D. Selain itu, kamu juga dapat mengandalkan suplemen vitamin D tambahan jika diperlukan. 

BACA JUGA:Penuhi 7 Asupan Vitamin Tubuh Lemas agar Selalu Sehat dan Bugar di Masa Tua,

BACA JUGA:Bahagia di Masa Tua, 6 Contoh Makanan Sehat untuk Lansia yang Mengandung Multivitamin Cegah Pikun

Rekomendasi Suplemen Vitamin D

Untuk membantumu terhindar dari gejala kekurangan vitamin D, berikut ini rekomendasi merek suplemen vitamin D terbaik beserta harganya yang bisa didapatkan di apotek

1. Solgar Vitamin D3

Vitamin D3 baik untuk menjaga kesehatan gigi dan tulang serta meningkatkan penyerapan kalsium pada lansia.

Solgar Vitamin D3 merupakan softgel bebas gluten yang berbasis minyak, sehingga mudah diserap tubuh.

2. Nordic Naturals Vitamin D3

Suplemen vitamin D rasa jeruk yang lezat yang mudah dikonsumsi karena kapsulnya kecil.

Nordic Naturals Vitamin D3 memperkuat tulang, membantu mengatur kadar kalsium dan fosfor, dan meningkatkan suasana hati.

Produk ini telah teruji kualitasnya dengan standar internasional, non-GMO, bebas gluten dan susu, serta terjamin kemurnian dan kesegarannya. Kisaran harga mulai dari Rp 352.700 - Rp 460.000.

BACA JUGA:Inilah 8 Manfaat Vitamin E untuk Kulit dan Rambut, Efektif Lembapkan Kulit dan Kilaukan Rambut

3. Natures Plus Vitamin D3

Natures Plus Vitamin D3 adalah suplemen makanan untuk meningkatkan kekebalan tubuh dan menghambat pertumbuhan sel kanker.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: