Catat Ini! Daftar 6 Obat Herbal untuk Mengatasi Darah Rendah yang Aman Digunakan Semua Usia

Catat Ini! Daftar 6 Obat Herbal untuk Mengatasi Darah Rendah yang Aman Digunakan Semua Usia

obat herbal untuk mengatasi darah rendah-ilustrasi Minyak Rosemary-Freepik.com

Bahan alami yang bisa dijadikan obat herbal untuk mengatasi darah rendah adalah tanaman ekor kuda atau equisetum arvense. Bahan ini mengandung mineral yang berguna untuk kalian yang menderita kelemahan ekstrim akibat demineralisasi dan juga tekanan darah.

Equisetum sendiri merupakan tanaman restorarif yang dapat ditemukan di toko-toko herbal dalam botol atau dikeringkan dan harus diminum sekali sehari.

2. Blackcurrant 

Bahan alami sebagai obat herbal darah rendah yang selanjutnya adalah blackcurrant atau ribes nigrum. Biasanya bahan ini dibuat dalam gliserin ekstrak yang cocok untuk semua orang, baik itu anak-anak, remaja, dewasa, hingga lansia.

Untuk mengatasi tekanan darah rendah, kalian bisa mengaplikasikannya dengan memasukkan 10 tetes dalam segelas air setengan penuh. Kalian bisa mengonsumsi ramuan tersebut 20 menit sebelum sarapan.

BACA JUGA:Catat Ini! Waktu yang Tepat Berolahraga Bagi Pengidap Hipertensi, Khususnya Usia di atas 65 Tahun

BACA JUGA:Jangan Asal! Perhatikan 4 Hal Ini Sebelum Memulai Olahraga untuk Memulihkan Kesejahteraan Emosional

3. Akar Manis

Bahan alami yang bisa dijadikan obat herbal untuk mengatasi darah rendah yang ketiga adalah akar manis atau licorice. Makan satu permen licorice murni di pagi hari dipercaya membantu meningkatkan tekanan darah rendah dan menghindari minum kopi dalam jumlah berlebihan.

4. Thistle Susu

Thistle Susu merupakan tanaman serbaguna atau tonik yang dapat digunakan untuk menghasilkan minuman pencernaan dan energi. Tonik ini juga diakui ampuh dalam menormalkan tekanan darah.

Untuk mengatasi darah rendah, disarankan untuk mengonsumsi ThistLe Susu tiga kali sehari sebelum makan.

5. Siberian Ginseng

Siberian Ginseng ini bermanfaat untuk menaikkan tekanan darah rendah wanita selama siklus menstruasi. Sebab, siberian ginseng ini dapat mengatur tingkat estrogen saat turun selama periode wanita yang menyebabkan wanita merasa lelah dan lemah.

BACA JUGA:Yuk Dicoba! 6 Jenis Olahraga untuk Menurunkan Tensi Darah yang Aman Dilakukan Semua Kalangan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: