Kisah Detektif Fenomenal! Ini Urutan Baca 4 Novel Sherlock Holmes Untukmu Pecinta Cerita Misteri

Kisah Detektif Fenomenal! Ini Urutan Baca 4 Novel Sherlock Holmes Untukmu Pecinta Cerita Misteri

Kisah Detektif Fenomenal! Ini Urutan Baca 4 Novel Sherlock Holmes Untukmu Pecinta Cerita Misteri--

Di urutan novel Sherlock Holmes yang kedua ada kisah yang semakin kompleks dari sebelumnya.

Doyle sebagai penulis menyajikan kebiasaan konsumsi narkoba SHerlock Holmes dan memanusiakannya dengan cara yang belum pernah dilakukan dalam novel sebelumnya.

Objek utama dari kasus di novel yang satu ini adalah ayah Mary, istri Dr. Watson. Mary kala itu bercerita tentang sang ayah yang mengiriminya telegram setelah dia kembali dari India untuk menemui sang ayah di hotel.

Akan tetapi, ketika datang ke sana sang ayah pergi dan belum kembali ke hotel sejak malam lalu. Mary kemudian memilih menghubungi Mayor John Sholto, teman sang ayah.

Sherlock Holmes yang akan mengerjakan kasus ini kemudian bertemu fakta bahwa Mayor Sholto sudah meninggal sejak 6 tahun lalu. Di saat yang bersamaan, Mary terus menerima petunjuk rumit yang membingungkan.

Apakah Sherlock berhasil memecahkan kode-kode dalam petunjuk itu dan menemukan ayah Mary?

The Hound if The Baskervilles (Anjing Setan) terbit tahun 1901-1902

Urutan novel Sherlock Holmes yang ketiga diisi dengan kisah percobaan pembunuhan yang terinspirasi dari legenda anjing buas yang menakutkan. Sherlock Holmes dan Dr. Watson pun menyelidiki kasus ini bersama.

Kasus bermula ketika Dr. James Mortimer meminta dua detektif ternama ini menyelidiki kasus kematian temannya yang dikaitkan dengan serangan jantung.

Akan tetapi, James yakin bahwa wajah temannya melukiskan ketakutan, terlebih dia melihat jejak kaki anjing raksasa di dekat mayat temannya.

Apakah asumsi Dr. James ini benar?

BACA JUGA 3 Novel Thriller Korea Super Menegangkan, Sajikan Kisah Seram dengan Latar Negeri Gingseng!

The Valley of Fear (Lembah Ketakutan) terbit tahun 1914-1915

Di urutan novel Sherlock Holmes yang terakhir, Doyle menuliskan cerita ke dalam dua bagian dengan hati-hati. Di dalamnya banyak ketakutan dan teror yang menghantui.

Doyle juga mengangkat tema utama tentang masalah etika dan aktivitas teoris oleh serikat pekerja Amerika.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: