3 Cara Menghilangkan Flek Hitam dan Pori-Pori Besar di Wajah, Tips Glowing Bebas Kerutan Tanpa Skincare 

3 Cara Menghilangkan Flek Hitam dan Pori-Pori Besar di Wajah, Tips Glowing Bebas Kerutan Tanpa Skincare 

3 Cara Menghilangkan Flek Hitam dan Pori-Pori Besar di Wajah, Tips Glowing Bebas Kerutan Tanpa Skincare -Youtube.com/ indian beuaty-

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Inilah tiga cara menghilangkan flek hitam dan pori-pori besar di wajah yang bisa kamu lakukan. Penasaran apa aja? Yuk, simak pembahasannya sampai akhir!

Ada banyak perawatan yang bisa kamu lakukan untuk mendapatkan wajah glowing bebas kerutan. Selain itu, tampilan kulit yang mulus tanpa flek hitam maupun pori pori besar tentu juga ingin kamu miliki. 

Namun, untuk mendapatkan penampilan tersebut. Justru, lebih banyak orang memilih menggunakan produk skincare yang terkadang mengandung bahan berbahaya. Apalagi, jika menggunakan klaim dapat memberikan hasil dalam waktu singkat tanpa label BPOM. Maka, pilihan ini menjadi sangat berbahaya. 

BACA JUGA: 4 Cara Memutihkan Muka Kusam dengan Bahan Alami, Bebas Flek Hitam Selamanya

BACA JUGA: Masker Cuka Apel Bikin Flek Hitam Hilang, Begini 3 Cara Menggunakanya yang Benar Agar Wajah Glowing Permanen

Sebenarnya, apa penyebab pori-pori wajah yang besar sih? Kondisi ini bisa terjadi dengan pengaruh dari berbagai faktor. Mulai dari produksi minyak berlebih di wajah, terjadinya perubahan hormon, bertambahnya usia, hingga paparan sinar matahari yang berlebih. 

Kemudian, perlu pakai apa agar pori-pori wajah mengecil dan flek hitam hilang? Selain menggunakan produk perawatan atau melakukan treatment di klinik kecantikan. Ternyata, ada nih pilihan alam yang lebih aman untuk kamu coba. 

Nah, daripada pusing atau bahkan mengeluarkan biaya besar untuk memberi skincare untuk flek hitam dan pori-pori besar. Namun, hasilnya kurang maksimal. Mendingan, simak panduan lengkap mengenai cara alaminya berikut ini.

BACA JUGA: Apa Manfaat Jeruk Nipis untuk Wajah? Ini 3 Faktanya Lengkap dengan Cara Pakainya Agar Kulit Putih Permanen

BACA JUGA: Bagaimana Cara Menghilangkan Kerutan di Wajah Secara Alami? Ini 3 Cara Mudahnya Bikin Glowing Awet Muda

Cara Menghilangkan Flek Hitam dan Pori-Pori Besar di Wajah

Lalu, bagaimana cara mengecilkan pori-pori pada wajah secara alami dan menghilangkan flek hitam? Ini dia panduan lengkap dari cara menghilangkan flek hitam di wajah yang membandel dan pori-pori besar. Yuk, simak!

Bahan yang Dibutuhkan:

Kemudian, bahan alami apa yang cepat menghilangkan flek hitam? Berikut ini bahan dan alat yang dibutuhkan dalam cara menghilangkan flek hitam dan pori-pori besar di wajah;

  • 1 sendok baking soda
  • 2 sendok air lemon segar
  • 1 sendok madu
  • 1 buah mangkuk maker
  • 1 buah kuas masker yang berbulu

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: