Berapa Lama Kucing di Kandang Setelah Vaksin? Demi Kesehatan Anabul, Kamu Harus Tahu Fakta Berikut Ini!

Berapa Lama Kucing di Kandang Setelah Vaksin? Demi Kesehatan Anabul, Kamu Harus Tahu Fakta Berikut Ini!

Berapa Lama Kucing di Kandang Setelah Vaksin? -freepik/Freepik-

Meski begitu, kucing harus dalam keadaan sehat sebelum divaksinasi untuk meringankan gejala efek samping tersebut. 

BACA JUGA: Siap-Siap Jadi Sukses! Simak 8 Tafsir Mimpi Digigit Kucing Menurut Primbon Jawa yang Bisa Jadi Pertanda Baik

BACA JUGA: Apakah Kucing Harus Divaksin Setiap Tahun? Simak Penjelasan Pentingnya Vaksin agar Anabul Bisa Tetap Sehat

Efek samping ini muncul sebenarnya karena vaksin merupakan proses memasukkan virus mati atau virus non-aktif ke dalam tubuh kucing. 

Hal ini bertujuan untuk memancing pertubuhan sistem imun tubuh agar membentengi diri dari virus-virus non-aktif ini. 

Itu mengapa sering kali kucing merasa lebih lelah, lesu, tidak nafsu makan, dan tidak ingin bermain setelah selesai mendapat vaksin. 

Pemberian satu dosis vaksin pada kucing juga membutuhkan waktu agar bisa bekerja secara maksimal. 

BACA JUGA: Apakah Kucing Kampung Harus Divaksin? Ini Dia Alasan Mengapa Semua Jenis Kucing Perlu Divaksin

BACA JUGA: Apa Syarat Vaksin Kucing? Ini Dia Himbauan dari Dokter Hewan yang Perlu Kamu Tahu agar Anabul Siap Divaksin!

Berapa Lama Kucing di Kandang Setelah Vaksin? 

Proses pembentukan imun setelah vaksinasi setidaknya memakan waktu selama 7-10 hari, tergantung pada jenis vaksin yang diberikan, usia kucing, serta kondisi kesehatan kucing. 

Dan selama masa ini kucing tidak disarankan untuk bermain ke luar rumah, serta bersosialisasi dengan kucing yang tidak divaksin. 

Mengapa? Karena kucing belum mendapat perlindungan sepenuhnya dari vaksin yang diberikan. 

Imun tubuh mereka belum terbentuk sepenuhnya sehingga kucing masih sangat rentan terserang virus dan bakteri berbahaya penyebab penyakit. 

BACA JUGA: Apa yang Akan Terjadi jika Kucing Tidak Divaksin? Ini Dia Efek Buruk yang Bisa Menyerang Kamu dan Anabul!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: