Atasi Obesitas, Ini Manfaat Konsumsi Roti Gandum Utuh dalam Menurunkan Berat Badan

Atasi Obesitas, Ini Manfaat Konsumsi Roti Gandum Utuh dalam Menurunkan Berat Badan

Ilustrasi manfaat konsumsi roti gandum utuh saat diet.-Freepik.com-

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Olahan gandum punya banyak manfaat bagi kesehatan, khususnya untuk diet. Ada banyak manfaat konsumsi roti gandum utuh secara rutin sebagai pemasok asupan serat yang sehat dan pastinya lebih rendah kalori.

Kandungan nutrisi lain pada gandum juga tak kalah memberi manfaat untuk tubuh. Sehingga roti gandum utuh menjadi salah satu pilihan menu andalan yang bagus saat diet. 

Dikutip dari hellosehat.com, tiga lembar roti gandum utuh mengandung 233 kkal, 7 gram serat, dan 11 gram protein. Dan masiih ada kandungan lainnya seperti 3 gram lemak, 295 mg sodium, dan 47 mg kalsium.

Pada olahan roti gandum utuh juga biasanya dipadukan dengan biji-bijian utuh lainnya yang juga bagus diambil nutrisinya untuk tubuh seperti jenis gandum hitam, biji wijen, dan biji rami.

BACA JUGA:Rekomendasi 3 Menu Makanan Diet Ala Ivan Gunawan, Ampuh Bikin Kurus Tapi Tetap Enak

BACA JUGA:Sederet Makanan Diet untuk Pemula yang Bisa Memangkas Lemak Tubuh, Tersedia di Warung Tetangga Loh

Kandungan nutrisi yang cukup lengkap serta rendah kalori inilah yang membedakan jenis roti gandum dengan roti putih pada umumnya. 

Manfaat Konsumsi Roti Gandum Utuh untuk Diet

1.. Mengenyangkan Perut Lebih Lama

Roti gandum utuh kaya akan kandungan serat yang sudah terbukti dapat memberi efek kenyang lebih lama saat dikonsumsi, sehingga akan mencegah porsi makan yang berlebihan.

2. Mengurangi Porsi Makan

Kandungan serat yang mengenyangkan tadi akan membantu mencegah Anda dalam mengonsumsi asupan makanan secara berlebihan. 

BACA JUGA:Mengenal 8 Pola Diet yang Benar, Batasi Porsi Makanmu dengan Piring yang Lebih Kecil

BACA JUGA:Begini Cara Mudah Melakukan Diet Rendah Purin, Pola Makan Sehat Rendah Kalori yang Bisa Atasi Asam Urat!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: