Inilah 3 Manfaat Kreatin untuk Kesehatan Lansia Usia 60 Tahun ke Atas yang Wajib Diketahui!

Inilah 3 Manfaat Kreatin untuk Kesehatan Lansia Usia 60 Tahun ke Atas yang Wajib Diketahui!

manfaat kreatin untuk kesehatan lansia -ilustrasi manfaat kreatin untuk kesehatan lansia -freepik.com

Manfaat kreatin untuk kesehatan lansia yang selanjutnya adalah dapat membantu mengatasi parkinson.

Penyakit Parkinson adalah suatu kondisi akibat hilangnya dopamin di substansia nigra batang otak. Penyakit ini memengaruhi 1 persen orang di atas usia 50 tahun. Bahkan, orang yang lebih muda juga bisa terkena!

Bahkan sebuah penelitian menyatakan bahwa pengurangan kadar dopamin dalam jumlah besar menyebabkan kematian sel otak, kehilangan fungsi otot, gangguan bicara, dan tremor.

Ada juga penelitian lain yang dipublikasikan di jurnal BMC Neurology pada tahun 2017.

Dalam sebuah penelitian tersebut menemukan pengidap penyakit Parkinson yang mengonsumsi 4-10 gram kreatin per hari tidak mengalami peningkatan signifikan dalam melakukan aktivitas sehari-hari.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: