Cocok untuk Nongkrong! Inilah 5 Tempat Ngopi di Purwokerto yang Menunya Murah, Banyak Pilihannya!
tempat ngopi di Purwokerto yang menunya murah--Instagram/ruangide.workingspace
Selain memiliki banyak menu aneka cokelat, disini juga memiliki banyak menu lain lho, termasuk aneka minuman coffee dan non coffee.
Nah, buat kamu yang ingin makan berat juga bisa banget lho, ada banyak pilihannya juga, seperti Korean Chiken Garlic, aneka olahan daging steak dan masih banyak lagi.
BACA JUGA:Tempatnya Bikin Betah! Inilah 5 Coffee Shop Populer di Semarang, Nyaman untuk Nongkrong!
3. Warkop Mampir Ngopi
Rekomendasi tempat ngopi di Purwokerto yang menunya murah selanjutnya ada Warkop Mampir Ngopi, yang cukup unik dari sini adalah buka selama 24 jam, jadi kapanpun kamu datang pasti masih buka.
Nah, yang bikin betahnya lagi disini juga free wifi lho, jadi buat kamu yang mau sambil ngerjain tugas, atau mabar bisa banget disini.
Lokasinya sendiri, berada di jalan BP Pereng Ruko Nomor 3 Purwokerto, dan berada di pinggir jalan raya, jadi tidak terlalu sulit untuk menemukannya.
Tidak hanya menawarkan aneka minuman coffee saja, disini juga banyak tersedia aneka minuman non coffee lho, dan sudah pasti harganya murah meriah.
BACA JUGA:R. Muhammad Fariz Izzanul Aghna Irawan Siswa SMP N 1 Kedungwuni Raih Medali Emas POPDA Jateng 2024
BACA JUGA:Siap Mendobrak Pasar Motor Matic! Honda Vario 125 2024 Hadir dengan Desain Lebih Gagah dan Kekar!
4. Coffee Brake
Coffee Brake ini, menjadi salah satu tempat favorit nongkrongnya para anak-anak muda di Purwokerto dan sekitarnya, karena tempatnya memang asik banget.
Umumnya, sebuah coffee shop hanya memiliki pilihan menu aneka snack seperti sosis, kentang, roti bakar saja, namun berbeda dengan Coffee Brake ini.
Sebab, Coffee Brake ini memiliki menu yang menurut kami jarang sekali ditemui di coffee shop, yaitu ada brugernya juga lho, dan ada juga aneka pilihan toast yang enak dan murah harganya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: