Inilah Makanan yang Mengandung Protein Nabati Terbaik Mencegah Sakit pada Lansia

Inilah Makanan yang Mengandung Protein Nabati Terbaik Mencegah Sakit pada Lansia

makanan yang mengandung protein nabati terbaik-Freepik-

RADARPEKALONGANDISWAY.CO.ID - Lansia membutuhkan asupan makanan yang mengandung protein nabati terbaik yang mampu mencegah sakit pada Lansia.

Seperti yang dilansir dari American Journal of Clinical Nutrition yang bisa mencegah penyakit dalam tubuh.

Mengonsumsi makanan protein nabati yang tinggi bisa memberikan manfaat yang besar pada tubuh. Tubuh yang sehat juga bisa dipengaruhi dengan mengonsumsi makanan tertentu. 

BACA JUGA:Ini Dia 8 Buah untuk Meningkatkan Daya Imun yang Aman dikonsumi Anak-Anak Hingga Lansia 60 Tahun ke Atas!

BACA JUGA:Manfaat Kucai untuk Kesehatan Lansia 60 Tahun ke Atas yang Jarang Diketahui! Bisa untuk Kesehatan Kulit Lho

Seorang ahli gizi seperti Sara Chatfield yang hilangnya massa dan fungsi otot seperti bertambahnya usia. 

Menurut Sara kalau mengonsumsi 25-30 protein tinggi bisa mencegah penurunan massa otot, sebaliknya bisa meningkatkan massa otot.

Ini dia beberapa makanan yang mengandung protein nabati terbaik yang bisa mencegah sakit kepala.

1. Kacang Lentil

Mengutiup dari Forbes, bahwa kacang lentil ini mengandung prtein sebanyak 18 gram protein.

Kacang lentil ini mengandung serat yang bisa membuat perut tetap kenyang dalam jangka waktu yang lama. Cukup mengonsumsi 125 gram kacang lentil.

2. Tempe

Tempe merupakan makanan yang mengandung protein nabati terbaik ini bisa menjaga kesehatan lansia.

Mengapa? Karena mengandung sumber probiotik yang bisa menjaga kesehatan usus.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: