Jangan Disepelekan, Ini Kebutuan Gizi Wanita yang Harus Dipenuhi di Setiap Fasenya!

Jangan Disepelekan, Ini Kebutuan Gizi Wanita yang Harus Dipenuhi di Setiap Fasenya!

gizi wanita yang harus dipenuhi di setiap fasenya-pexels.com-

BACA JUGA:10 Manfaat Minum Kopi Tanpa Pemanis Apapun, Bisa Mencegah Sakit Jantung Sampai Bantu Turunkan Berat Badan

BACA JUGA:BB Gambang Nambah, Cek 6 Risiko Begadang untuk Kesehatan Tubuh Lainnya dan Cara Mengatasinya

1. Asam Folat

Bisa didapatkan dari sayuran hijau dan alpukat, asam folat akan mencegah cacat tabung saraf yang sangat fatal.

2. Omega 3

Omega 3 berupa DHA  dan EPA dibutuhkan untuk membangun sel otak dan saraf yang sehat. Saat menjalankan program hamil, omega 3 bisa didapatkan dari minyak ikan kod, ikan tuna, dan ikan salmon.

3. Kolin

Nutrisi ini berfungsi untuk mencegah risiko kecacatan otak pada janin. Kamu bisa mendapatkannya dari telur dan kacang-kacangan.

4. Vitamin D

Bisa didapatkan dengan berjemur, vitamin D akan menjaga kekuatan tulang dan gigi, dan mencegah osteoporosis (pengeroposan tulang).

BACA JUGA:Bikin Perut Nyaman, Ini Manfaat Air Kelapa untuk Asam Lambung, Bagaimana Caranya? Simak Penjelasannya di Sini

BACA JUGA:Konsumsi 8 Buah Ini Bisa Menjaga Kesehatan Kulit, dan Bikin Kamu Makin Sehat serta Cantik Lho

5. Kalsium

Usia subur juga perlu kalsium sebanyak 1000 sampai 1300 mg setiap harinya karena bisa membantu pembentukan tulang pada bayi juga.

6. Zat Besi

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: