Samsung Galaxy S22 Sekarang Makin Murah! Masih Menjadi Smartphone Kecil Terbaik dengan Snapdragon 8 Gen 1

Samsung Galaxy S22 Sekarang Makin Murah! Masih Menjadi Smartphone Kecil Terbaik dengan Snapdragon 8 Gen 1

Samsung Galaxy S22 kini harganya makin murah-(Foto: samsung)-

Beralih ke bagian baterainya, smartphone satu ini ditopang dengan baterai yang memiliki kapasitas 3.700 mAh. Walaupun kapasitasnya baterai tergolong kecil, namun smartphone ini dapat bertahan hingga satu hari dengan penggunaan normal. Smartphone ini juga mendukung pengisian daya cepat 25W dan pengisian daya nirkabel 15W.

Pada awal perilisannya, Samsung Galaxy S22 ini dibandrol diharga sekitar Rp12.000.000. Namun, saat ini harga smartphone flagship samsung ini sudah semakin murah.

Kini kamu bisa membeli smartphone ini denga harga mulai dari 7 jutaan saja kondisi pre-loved atau bekas, sedangkan jika membeli unit barunya bisa kamu dapat di harga 9 jutaan saja.

Nah, itulah dia informasi terkait Samsung Galaxy S22 yang merupakan smartphone flagship yang cukup menarik baik segi harga maupun performa. Smartphone satu ini bisa menjadi pilihan tepat bagimu karena memiliki spesifikasi yang mumpuni untuk memenuhi kebutuhan pengguna sehari-hari. Semoga informasi ini bermanfaat ya. (Dy)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: