Inilah Pilihan Obat untuk Mencegah dan Mengatasi Osteoporosis, Nomor 2 Aman Untuk Semua Penderita

Inilah Pilihan Obat untuk Mencegah dan Mengatasi Osteoporosis, Nomor 2 Aman Untuk Semua Penderita

obat untuk mencegah dan mengatasi osteoporosis-ilustrasi gejala osteoporosis pada bagian belakang-Freepik.com

Dalam kasusu parah, efek samping denosumab ini juga dapat beru[a patah atau retakan di bagian tengah tulang paha dan osteonekrosis rahang.

BACA JUGA:Coba Buktikan! 6 Cara Alami Menurunkan Tekanan Darah Tinggi dalam 10 Menit, Cocok untuk Semua Usia

BACA JUGA:9 Jenis Makanan untuk Menurunkan Darah Tinggi yang Wajib Dikonsumsi Penderita Hipertensi

3. Teriparatide

Terapatide ini dinilai dapat membantu memperkuat tulang dan menurunkan risiko patah tulang. Teriparatide ini umumnya digunakan maksimal 2 tahun.

Sebab, jika digunakan lebih dari 2 tahun dikhawatirkan penderita akan mengalami kondisi yang tidak diinginkan.

Berbeda dari obat-obat osteoporosis sebelumnya, teriparatide tersedia dalam bentuk injeksi dan bisa disuntikkan sendiri oleh penderitanya. 

Teriparatide ini juga memiliki berbagai macam efek samping, mulai dari rasa nyeri, kelemahan, kram pada kaki, pusing, kemerahan, pembengkakan, memar, pendarahan tingan, gatal, hingga nyeri pada ulu hati.

BACA JUGA:Efektif untuk Penderita Anemia! Ini Daftar 11 Makanan untuk Mengatasi Tekanan Darah Rendah, Sehat dan Lezat

BACA JUGA:Dijamin Ampuh! Inilah 7 Obat Alami untuk Mengatasi Darah Rendah, Efektif Normalkan Kembali Tekanan Darah

Itulah beberapa pilihan obat untuk mencegah dan mengatasi pengeroposan tulang akibat osteoporosis. Selain mengonsumsi obat-obatan di atas, kalian juga perlu melakukan langkah penanganan utama oada osteoporosis.

Adapun beberapa cara yang dapat kalian lakukan adalah dengan berolahraga seperti yoga yang mana berguna untuk meningkatkan keseimbangan tubuh.

Kemudian, kalian juga perlu menghindari penggunaan alas kaki yang licin ketika berjalan di luar rumah, memasang pegangan dinding, memasang karpet, atau menggunakan sandal khusus untuk mencegah terjatuh di kamar mandi.

Selain  itu, kalian juga perlu menghindari pola hidup tidak sehat dengan cara berhenti merokok, mengurangi minuman berkafein, serta menghindari makanan cepat saji dan makanan yang terlalu manis. (NAD)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: