Ibu Hamil Wajib Tahu! Inilah 7 Manfaat Buah Jeruk untuk Kesehatan Ibu Hamil yang Jarang Diketahui
manfaat buah jeruk untuk kesehatan ibu hamil-ilustrasi manfaat buah jeruk untuk kesehatan ibu hamil-freepik.com
- Flu
- Keracunan Makanan
- Infeksi saluran kemih
Manfaat ini tentunya tidak terlepas dari kandungan vitamin C yang berperan sabagai antioksidan yang baik untuk menjaga kesehatan tubuh.
BACA JUGA:Ini Dia 9 Manfaat Buah Rambutan untuk Kesehatan Tubuh, Simak Selengkapnya!
BACA JUGA:7 Manfaat Buah Anggur Segar Kaya Vitamin C, Salah Satunya Bisa Mencegah Kerutan!
5. Meningkatkan Fungsi Otak Bayi
Selain dapat membantu perkembangan tulang janin, buah jeruk ini juga dapat meningkatkan fungsi otak bayi.
Hal ini dikarenakan, buah jeruk mengandung bitamin B9 atau asam folat yang memiliki peran penting untuk perkembangan otak bayi.
Selain dapat membantu meningkakan fungsi otak bayi dalam kandungan, zat gizi tersebut juga dapat membantu pembentukan DNA serta pembentukan sel darah merah.
Tidak hanya itu saja, pemenuhan asam folat dalam buah jeruk selama kehamilan ini juga bisa membantu mencegah cacat tabung saraf pada janin.
BACA JUGA:12 Obat Diare untuk Ibu Hamil yang Aman untuk Kandungan, dan Tidak Bahaya
BACA JUGA:Wajib Tahu! Inilah 15 Kandungan Nutrisi dari Buah Lemon yang Bermanfaat untuk Ibu Hamil
6. Mencegah Batu Ginjal
Manfaat buah jeruk yang lainnya jika ibu hamil mengonsumsi buah jeruk ini adalah buah jeruk ini dapat mencegah dari masalah batu ginjal.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: