Ini Dia 5 Ciri-ciri Kolesterol Tinggi, Segera Cek Siapa Tahu Kamu Mengalaminya

Ini Dia 5 Ciri-ciri Kolesterol Tinggi, Segera Cek Siapa Tahu Kamu Mengalaminya

Ciri-ciri Kolesterol Tinggi--freepik.com/jcomp

Salah satu karakteristiknya adalah nyeri dada atau Angina Pektoris. Jika kamu memiliki riwayat kolesterol, hal ini mungkin disebabkan oleh kurangnya aliran darah ke jantung akibat penyempitan pembuluh darah, setelah dipenuhi plak kolesterol yang menumpuk.

Kram di kaki

Kram pada kaki merupakan salah satu ciri-ciri umum kolesterol tinggi. Tidak seperti kram pada umumnya, kram pada kolesterol akan menyerang telapak kaki hingga jari-jari kaki.

Apa penyebabnya? Sama seperti ciri-ciri lainnya, kram pada kaki akibat kolesterol terjadi karena terganggunya suplai darah dan oksigen di dalam tubuh akibat penumpukan plak di dalam arteri. 

Namun, perlu diperhatikan bahwa penyebab kram kaki tidak hanya karena kadar kolesterol yang tinggi, tetapi juga dapat terjadi karena hal lain seperti kelelahan, dehidrasi, atau setelah melakukan aktivitas fisik yang berat.

Xanthelasma

Xanthelasma adalah ciri-ciri kolesterol tinggi selanjutnya. Xanthelasma berbentuk seperti bercak kuning yang muncul di area mata, seperti kelopak mata bagian bawah.

Jika gejala ini muncul, disarankan untuk memeriksakan diri ke dokter untuk mengetahui penyebab dan cara mengatasinya.

Nafsu Makan Berkurang

Meskipun ini adalah gejala yang umum terjadi, gejala ini merupakan gejala yang sering muncul pada orang dengan kadar kolesterol tinggi. Jika hal ini terjadi padamu, tidak ada salahnya untuk segera memeriksakan diri ke dokter.

BACA JUGA:Lezat dan Menyergarkan! Inilah 4 Resep Jamu sebagai Obat Penurun Kolesterol Tinggi yang Mudah Dibuat Sendiri

Penyebab Kolesterol

Menjadi salah satu penyakit yang cukup sering menghantui, apa saja sih penyebab kolesterol tinggi? Berikut ini penjelasannya!

Konsumsi Makanan yang Tidak Sehat

Penyebab pertama adalah kebiasaan mengonsumsi makanan yang tidak sehat. Makanan dengan kandungan lemak jenuh yang tinggi menjadi salah satu penyebab melonjaknya kadar kolesterol dalam tubuh.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: