Sudah Terbukti! 4 Cara Alami Menghilangkan Bekas Jerawat Ampuh, Cuma Pake Bahan Sederhana Kulit Mulus Kembali

Sudah Terbukti! 4 Cara Alami Menghilangkan Bekas Jerawat Ampuh, Cuma Pake Bahan Sederhana Kulit Mulus Kembali

Cara alami menghilangkan bekas jerawat ampuh.-Pauline Wahyuni/Yt-

Terdapat juga kandungan senyawa katesin yang bagus untuk memperbaiki sel kulit yang memudarkan bekas jerawat.

Cara pemakaiannya dijadikan masker wajah, cukup tuangkan sekitar 3 sdm green tea dengan 1 sdm makan air. Kemudian aduk rata dan apilkasikan di wajah secara merata.

Tunggu hingga mengering sekitar 30 menit, dan bilas menggunakan air hangat. Cobalah rutin menggunakan masker green tea ini sekitar 2-3 kali dalam seminggu.

BACA JUGA:4 Sabun untuk Menghilangkan Jerawat Punggung Terbaik! Kulit jadi Mulus dan Bebas Bekas Jerawat Hitam Permanen

BACA JUGA:Begini Cara Menghilangkan Bekas Jerawat Hitam di Pipi, Wajah Jadi Mulus dan Putih Permanen Dalam 3 Langkah

2. Oatmeal

Kamu bisa menemukan oatmeal di minimarket terdekat. Pastikan pilih oatmeal murni tanpa kandungan gula atau buah-buahan.

Oatmeal memiliki kandungan yang bagus untuk mengatasi noda bekas jerawat karena bekerja sebagai pembersih natural yang bisa mengangkat sel kulit mati.

Oatmeal juga bisa memperbaiki jaringan yang rusak, sehingga bisa dicoba untuk mengatasi bopeng akibat jerawat.

Cara pakainya seduh oatmeal dengan air hangat secukupnya saja, aduk hingga tekstur lembek mengental. Kemudian aplikasikan secara merata ke wajah.

Diamkan selama 30 menit, dan bilas menggunakan air hangat. Gunakan secara rutin 2-3 kali dalam seminggu.

3. Kunyit

Bumbu dapur satu ini bagus untuk permasalahan wajah seperti jerawat dan bekasnya karena mengandung senyawa curcumin yang kaya akan antioksidan.

Cara kerjanya dengan meresap ke lapisan epidermis kulit dan membantu mendorong pergantian kulit baru, serta mengontrol produksi melanin sehingga membantu mencerahkan bekas jerawat.

Cara pakainya dujadikan masker wajah. Kamu bisa siapkan kunyit bubuk secukupnya kemudian dicampur air hingga mengental.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: