Sayang Banget, Daihatsu Sirion Gen 2 Terlupakan, Padahal Menawarkan Banyak Kelebihan!

Sayang Banget, Daihatsu Sirion Gen 2 Terlupakan, Padahal Menawarkan Banyak Kelebihan!

Daihatsu Sirion Gen 2--Youtube

Selain itu, pada bagian tengah odometernya juga sudah terdapat layar TFT, yang mampu menampilkan beragam informasi, seperti volume BBM, rata-rata penggunaan bahan bakar dan jarak tempuh.

Sebagai tambahan informasi saja, bahwa Daihatsu Sirion Gen 2 ini sudah diaplikasikan power window, sehinga memudahkan penggunanya ketika menaikkan dan menurunkan kaca mobil.

BACA JUGA: Sudah Banyak di Nanti, Suzuki Swift 2023, Bikin Honda City Hatchback Panik!

Interiornya cukup praktis

Untuk memberikan perlindungan kepada pengemudi dan penumpangnya, mobil ini sudah dilengkapi dengan seatbelt, sehingga keamanannya sudah terjamin.

Selain itu juga telah disematkan airbag khusus untuk varian teratasnya, tidak hanya itu saja mobil ini juga mendukung aktivitas sehari-hari, karena memiliki penyimpanan yang cukup banyak.

BACA JUGA: Mobil Terbaru Suzuki Swift 2023 Siap Melenggang dengan Desain Lebih Modern

Perawatan mudah dan murah

Sepertinya hampir semua konsumen mencari mobil yang memiliki perawatan mudah dan murah, terbukti dengan mesin yang digunakan pada mobil ini sama seperti Daihatsu Xenia yang sudah teruji dan terbukti memiliki sparepart murah dan mesin bandel.

Perawatannya juga sangat mudah, kamu hanya perlu mengganti olinya saja secara rutin, memeriksa kondisi busi, membersihkan throttle body dan mengganti filter udara dan filter oilnya.

Disisi lain, suku cadang yang dimiliki Daihatsu Sirion Gen 2 ini juga bisa dikatakan sangat mudah sekali didapatkan, mulai dari yang kwalitas original sampai yang KW, dan ramah dikantong pemiliknya.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: