Penderita Kolesterol Wajib Simak, Ini Dia 8 Cara Menurunkan Kolesterol secara Alami, Mudah dan Aman

Penderita Kolesterol Wajib Simak, Ini Dia 8 Cara Menurunkan Kolesterol secara Alami, Mudah dan Aman

Cara Menurunkan Kolesterol Secara Alami--freepik.com/freepik

Merokok dapat meningkatkan kadar kolesterol jahat dalam tubuh. Jika kamu memiliki kebiasaan merokok, segera hentikan. Dengan berhenti merokok, tubuh dapat meningkatkan kadar kolesterol baik (HDL) dengan cepat.

HDL berfungsi untuk membersihkan kolesterol jahat dalam darah dan mengembalikannya ke hati. Itulah kenapa berhenti merokok dapat menjadi cara menurunkan kolesterol secara alami.

7. Berolahraga secara teratur

Salah satu cara menurunkan kolesterol secara alami yang efektif adalah membiasakan diri untuk berolahraga secara teratur selama 30 menit setiap hari.

Jika kamu belum terbiasa, cobalah untuk melakukan latihan fisik selama 10 menit terlebih dahulu selama beberapa hari, kemudian tingkatkan secara bertahap.

Beberapa jenis olahraga yang dianjurkan untuk menurunkan kadar kolesterol adalah bersepeda, berkebun, berenang, jogging, dan senam aerobik.

BACA JUGA:Ini Dia 5 Obat Herbal Kolesterol yang Efektif dan Ampuh Menurunkan Kolesterol Tinggi

BACA JUGA:Bapak-Bapak Wajib Tahu! 7 Obat Kolesterol Terbaik yang Ampuh Turunkan Kolesterol Tinggi dan Mudah Didapatkan

Itulah berbagai cara menurunkan kolesterol secara alami yang bisa dilakukan. Perlu diingat berbagai cara di atas akan efektif jika dilakukan secara konsisten.

Selain itu, jangan lupa juga untuk memeriksakan kolesterol secara rutin sesuai anjuran dokter.

Jika kamu sudah menerapkan berbagai cara menurunkan kolesterol secara alami namun kadar kolesterol tak kunjung turun, sebaiknya konsultasikan dengan dokter untuk diberikan penanganan lebih lanjut, termasuk pemberian obat kolesterol baik. (*)

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: