Inilah 7 Makanan yang Harus Dihindari Penderita Asam Lambung agar Tak Sakit Perut

Inilah 7 Makanan yang Harus Dihindari Penderita Asam Lambung agar Tak Sakit Perut

Makanan yang harus dihindari penderita asam lambung--Freepik.com

Hal ini karena lemon kaya akan vitamin C. Namun tidak baik untuk lambung karena bisa memicu asam lambung naik. 

Salah satu tanda asam di dalam lambung naik diantaranya perut terasa seperti terbakar. Sebaiknya dibatasi agar tidak bikin asam lambung naik.

BACA JUGA:Sering Sakit Perut? Inilah 7 Jus Buah untuk Asam Lambung Agar Cepat Sembuh

BACA JUGA:Berikut 10 Jus untuk Penderita Asam Lambung Ketika Sakit Perut Kumat Tak Tertahankan

4. Makan Cabai Pedas

Cabai merupakan makanan yang harus dihindari penderita asam lambung. Sebab rasa pedas cabai bisa meningkatkan asam lambung.

Sebaiknya konsumsi makanan pedas ini jangan sering-sering karena bisa berdampak buruk pada lambung. Lambung memiliki ambang batas konsumsi cabai sehingga bisa memicu penyakit GERD.

5. Gorengan

Makanan yang mengandung lemak tinggi juga tidak sehat bagi lambung. Sebab bisa melemahkan otot lambung.

Otot lambung yang lemah maka asam lambung jadi mudah terdorong ke kerongkongan. Bila dibiarkan maka bisa menyebabkan sakit lambung.

6. Tomat

Buah tomat yang dimakan secara berlebihan bisa meningkatkan risiko asam lambung. Sebab tomat bisa meningkatkan asam lambung.

Ketika asam lambung meningkat, maka bisa membuka otot lambung. Sehingga asam lambung masuk menuju kerongkongan lalu tenggorokan.

7. Bawang

Makanan seperti bawang merah, bawang putih dan bawang bombay sebaiknya jangan dikonsumsi dalam kondisi mentah. Sebab bisa membuat asam lambung naik. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: