6 Tips Aman Berolahraga bagi Penderita Hipertensi, Jangan Sampai Ada yang Terlewat!

6 Tips Aman Berolahraga bagi Penderita Hipertensi, Jangan Sampai Ada yang Terlewat!

Ilustrasi tips aman berolahraga bagi penderita hipertensi .-javi_indy/freepik.com-

BACA JUGA:Jangan Lewatkan! 3 Tips Jitu Melakukan Interval Training untuk Menurunkan Berat Badan Agar Tetap Aman

BACA JUGA:Jangan Sampai Terlewat! 5 Tips Diet Ampuh dr. Cissie Nugraha, Konsultan Diet Andalan Para Artis

Pembiasaan diri dengan olahraga yang terbilang ringan akan lebih aman dan efektif membantu menangani masalah hipertensi, dan lebih minim adanya risiko yang membahayakan.

Mulailah seacara bertahap, Anda bisa mencoba jadwal rutin berolahraga dengan intensitas sedang sebanyak  3-5 hari dalam seminggu selama 30 menit.

Jika dirasa sudah cukup terbiasa dan ingin menaikkan intensitas berolahraga pastikan berkonsultasi terlebih dahulu dengan dokter.

2. Pilih Jenis Olahraga yang Disukai

Selain dari segi intensitas dalam berolahraga, Anda juga perlu memilih olahraga yang Anda suka.

Olahraga yang dapat membuat merasa nyaman dan enjoy dalam melakukannya. Karena ini akan membantu konsistensi dalam berolahraga.

3. Mencari Partner Olahraga

Dengan adanya partner saat berolahraga akan membuat Anda lebih bersemangat dan termotivasi.

Selain itu, olahraga akan lebih aman karena ada orang lain yang menemani jika sesuatu yang tidak diinginkan terjadi saat berolahraga.

4. Lakukan Pemanasan dan Pendinginan saat Olahraga

Agar terhindar dari risiko cedera, pastikan persiapkan tubuh sebelum berolahraga dengan melakukan pemanasan.

Begitu juga saat selesai berolahraga sempatkan melakukan gerakan pendinginan agar tubuh kembali rileks setelah meningkatkan panas tubuh karena berolahraga.

5. Jangan Memaksakan Diri saat Olahraga

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: