Cegah Asam Urat Melonjak! Inilah 4 Buah yang Mengandung Purin Tinggi yang Wajib Dihindari Penderita Asam Urat

Cegah Asam Urat Melonjak! Inilah 4 Buah yang Mengandung Purin Tinggi yang Wajib Dihindari Penderita Asam Urat

Buah yang mengandung purin tinggi-ilustrasi durian-Freepik.com

Sedangkan alkohol sendiri merupakan salah satu jenis minuman yang harus dihindari oleh penderita asam urat.

Sebab, konsumsi alkohol ini dapat menyebabkan peningkatan asam plasma di mana dapat menghambat pengeluaran asam urat dalam tubuh.

2. Nanas

Nanas juga merupakan salah satu jenis buah tinggi purin yang perlu dihindari oleh penderita asam urat.

Hal ini dikarenakan, buah ini mengandung zat alkohol alami yang mana juga mwerupakan jenis minuman yang tinggi akan purin dan berisiko meningkatkan kadar asam urat dalam darah.

BACA JUGA:Inilah 9 Makanan Yang Menyehatkan Otak Bisa Membantu Lansia Agar Tidak Mudah Lupa

BACA JUGA:Wajib Tahu! Sayuran yang mengandung Purin Tinggi Perlu Dihindari Penderita Asam Urat Usia 30 Tahun ke Atas

3. Plum

Plum termasuk buah yang tidak boleh dimakan penderita asam urat. Sebab, dalam penelitian, menyatakan bahwa 100 gram plum kering mengandung kurang lebih 65 gram purin.

Sehingga penderita asam urat, harus membatasi bahkan menghindari buah jenis ini.

4. Nangka

Selain durian, nangka juga termasuk buah dengan purin tinggi yang diklaim mampu memicu kadar asam urat melonjak naik.

Untuk itu, tak heran jika buah yang mempunyai kulit berduri ini termasuk buah yang tidak boleh dikonsumsi penderita asam urat.

BACA JUGA:Meskipun Baik, Inilah 5 Nutrisi yang Berbahaya Jika Dikonsumsi Berlebihan dalam Tubuh yang Wajib Diketahui!

BACA JUGA:7 Manfaat Daun Sirih untuk Kesehatan Gigi dan Mulut, Mengurangi Bau Mulut Hingga Meredakan Sakit Gigi

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: