Rekomendasi Makanan untuk Diet Ibu Hamil yang Sehat, Makan Makanan Ini Dijamin Tak Mengurangi ASI

Rekomendasi Makanan untuk Diet Ibu Hamil yang Sehat, Makan Makanan Ini Dijamin Tak Mengurangi ASI

Rekomendasi Makanan untuk Diet Ibu Hamil yang Sehat-youtube.com-Nakita Channel

1. Buah-Buahan

Salah satu rekomendasi makanan untuk diet ibu hamil yang sehat adalah buah-buahan. Buah mengandung serat yang tinggi dan kalori yang rendah. Upayakan makan 2 kali sehari untuk dalam bentuk buah-buahan.

BACA JUGA:Ramuan Teh Hijau dan Jahe untuk Diet, Cukup Minum di Pagi Hari Secara Rutin, Berat Badan Bisa Turun

BACA JUGA:Jangan Salah! Benarkah Diet Sehat Lebih Baik dari pada Diet Cepat? Begini Penjelasanya

Rekomendasi buah yang bisa dicoba yakni buah jeruk dan buah beri. Buah jeruk baik sebab mengandung banyak vitamin C yang mana ini bisa menjadi sumber energi untuk ibu menyusui.

Buah beri juag baik dikomsumsi sebab buah beri mengandung vitamin dan mineral. Ada beberapa jeni buah beri, namun bisa pilih salah satu. Adapun buah beri yang paling baik untuk diet yakni raspberry.

2. Kacang dan Biji-bijian

Menu yang satu ini jangan sampai terlewat untuk ibu menyusui yang sedang diet. Pasalnya kacang dan biji-bijian adalah sumber protein yang baik untuk ASI. Pilihlah jenis bijian atau kacang yang gelap, seperti kacang merah.

3. Beras Merah

Bagi ibu yang menyusui dan diet, maka lebih baik menggunakan nasi merah. Sebab nasi merah mengandung kalori yang lebih rendah dan bisa membantu untuk memperbaiki kualitas ASI. 

4. Sayuran

Seperti buah, sayuran juga tidak boleh tertinggal sebagai menu diet. Sebab sayur mengandung banyak vitamin, serat, kalsium dan zat besi yang baik untuk memenuhi nutrisi ibu menyusui.

BACA JUGA:Jangan Salah! Benarkah Diet Sehat Lebih Baik dari pada Diet Cepat? Begini Penjelasanya

BACA JUGA:Begini 7 Cara Diet Ibu Menyusui yang Tidak Mengurangi ASI, Dijamin Badan Langsing dan jadi Istri Idaman

5. Telur

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: