Ini Dia Jenis Ikan yang Baik untuk Menurunkan Kolesterol Tinggi, Kamu Bisa Coba Sehari-hari
ikan yang baik untuk menurunkan kolesterol--freepik.com/freepik
Salmon baik untuk menurunkan kolesterol. Salmon dapat menjadi pilihan sehat sebagai ikan rendah kolesterol.
Ikan salmon mengandung lemak tak jenuh yang sehat serta berbagai nutrisi penting seperti protein, vitamin D, vitamin B-12, vitamin B3, dan vitamin B-6.
3. Ikan kembung (Makarel)
Ikan kembung adalah ikan yang baik untuk penderita kolesterol. Ikan selanjutnya yang bisa dikonsumsi penderita kolesterol tinggi adalah ikan kembung.
Ikan makarel juga mudah didapatkan dalam bentuk kalengan. Makarel merupakan sumber vitamin B-12 yang sangat baik.
Makarel mengandung niasin, zat besi, vitamin D, vitamin B6, riboflavin, magnesium, fosfor, selenium, dan folat.
4. Sarden
Sarden adalah salah satu jenis ikan kalengan yang paling populer dan dipercaya baik untuk penderita kolesterol tinggi.
Setidaknya ada 21 spesies ikan yang termasuk dalam kelompok ikan berlemak ini. Beberapa suplemen minyak ikan terbuat dari ikan sarden.
Kandungan nutrisi yang bisa didapatkan dari ikan sarden antara lain vitamin B kompleks serta vitamin A, D, E, dan K. Ikan sarden juga mengandung kalsium, fosfor, kalium, dan natrium yang tinggi.
Meskipun banyak ikan yang mengandung kolesterol. Tetap saja jika kamu mengkonsumsi ikan dengan jenis yang tepat baik dapat menurunkan kolesterol.
Alasan ikan baik untuk penderita kolesterol adalah karena ikan mengandung omega 3 yang baik untuk menurunkan kolesterol tinggi.
BACA JUGA:Ini Dia 8 Makanan Penurun Kolesterol Tinggi yang Wajib Kamu Tahu, Ampuh Turunkan Kolesterol
BACA JUGA:Inilah 8 Makanan untuk Penderita Kolesterol Tinggi yang Wajib untuk Diketahui
Itulah beberapa jenis ikan yang baik untuk menurunkan kolesterol yang dapat kamu coba agar kadar kolesterolmu tetap terjaga. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: