Ternyata Sangat Mudah, Inilah 7 Cara Menanam Anggrek Vanda untuk Pemula Agar Cepat Berbunga

Ternyata Sangat Mudah, Inilah 7 Cara Menanam Anggrek Vanda untuk Pemula Agar Cepat Berbunga

Ternyata Sangat Mudah, Inilah 7 Cara Menanam Anggrek Vanda untuk Pemula Agar Cepat Berbunga--Freepik

Baca Juga: Sangat Mudah, Inilah Cara Menanam dan Merawat Bunga Anggrek Di Dalam Pot yang Wajib Diketahui Pemula

3. Penanaman Tanaman anggrek vanda

Setelah bibit, media tanam dan pot telah kalian siapkan, selanjutnya kalian tinggal memasukkan bibit anggrek vanda ke dalam pot yang sudah terisi media tanam.

Jangan lupa untuk memberikan tiang penyangga dan ikatkan batang tanaman anggrek vanda pada tiang penyangganya agar batang dari tanaman anggrek vanda dapat tumbuh tinngi dan berdiri dengan tegak.

Baca Juga: Buktikan Sekarang Juga, Inilah 9 Tips Merawat Tanaman Anggrek Bulan Agar Tumbuh Subur dan Rajin Berbunga

4. Penyiraman

Cara menanam anggrek vanda untuk pemula yang berikutnya yaitu dengan melakukan penyiraman secara rutin.

Kalian dapat menyiram tanaman anggrek vanda setiap 2 kali sehari pada saat pagi dan sore hari. sebaiknya siram air pada media tanam dan batangnya saja, jangan sampai terkena bunganya karena dapat membuat bunga anggrek vanda menjadi busuk.

5. Penyinaran

Penyinaran juga merupakan salah satu faktor tanaman anggrek vanda agar cepat berbunga.

Anggrek vanda diketahui membutuhkan sinar matahari yang cukup, jadi pastikan kalian meletakkannya pada tempat yang terkena sinar matahari secara langsung selama beberapa jam setiap harinya.

Ingat, jangan meletakkan tanaman anggrek vanda di tempat yang terkena sinar matahari langsung sepanjang hari.

Hal ini dikarenakan dapat menyebabkan kekeringan pada media tanamnya dan mampu merusak bunga anggrek vanda tersebut.

Baca Juga: Ternyata Sangat Gampang, Inilah 5 Cara Menanam Bunga Anggrek di Rumah, Pemula Tidak Usah Minder

6. Pemupukan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: