Tensi Darah Tinggi Bisa Normal Kembali! Inilah 4 Obat Darah Tinggi Alami yang Mudah Ditemukan di Sekitar

Tensi Darah Tinggi Bisa Normal Kembali! Inilah 4 Obat Darah Tinggi Alami yang Mudah Ditemukan di Sekitar

Obat Darah Tinggi Alami -ilustrasi, bawang putih obat penurun tensi-Freepik.com

RADARPEKALONGAN - Apakah ada obat darah tinggi alami? Saat ini ada banyak cara menurunkan tekanan darah tinggi, salah satunya yakni dengan mengguanakan obat penurun darah tinggi yang terbuat dari bahan-bahan alami.

Namun, meski terdapat beberapa obat alami yang bisa dimanfaatkan untuk membantu menurunkan tekanan darah tinggi, namun perlu kalian ingin obat-obatan tersebut bersifat sementara.

Karena jika kalian tidak dapat menjaga pola hidup sehat, beragam penyakit dapat datang kembali, tanpa terkecuali darah tinggi atau hipertensi.

Nah, bagi kalian yang ingin mencoba menggunakan cara alami untuk menurunkan tekanan darah, kalian bisa nih mencoba beberapa obat darah tinggi alami di bawah ini.

BACA JUGA:Daftar 6 Buah untuk Menurunkan Hipertensi dengan Segala Kandungannya, Rekomendasi untuk Pasien Darah Tinggi

BACA JUGA:Wajib Coba Nih! 6 Jus Penurun Darah Tinggi yang Enak dan Menyegarkan

1. Jahe

Dikenal sebagai tanaman herbal yang memiliki banyak manfaat, selain dapat menjadi minuman penghangat tubuh, jahe juga bisa dijadikan sebagai obat alami untuk menurunkan darah tinggi.

Manfaat ini ia dapatkan dari senyawa kimia seperti ACE inhibitor dan calcium-channel blocker yang mana memiliki mekaniskan kerja mirip dengan obat darah tinggi.

Mengutip Live Strong, senyawa kimia yang terkandung di dalam jahe ini dapat menekan risiko hipertensi.

Tanaman herbal ini disebuah dapat menurunkan tekanan darah dengan mencegah pembentukan gumpalan darah pada arteri dan pembuluh darah. Hasilnya, aliran darah pada sistem peredaran akan lancar dan kalian pun terhindar dari risiko hipertensi.

BACA JUGA:Coba Buktikan! 6 Cara Alami Menurunkan Tekanan Darah Tinggi dalam 10 Menit, Cocok untuk Semua Usia

BACA JUGA:Inilah 5 Buah yang Baik Dikonsumsi oleh Penderita Darah Tinggi, Efektif Bantu Turunkan Tekanan Darah

Namun, disamping manfaat tersebut, konsumsi jahe juga dikabarkan memiliki efek samping. Banyak orang menganggap bahwa dengan mengonsumsi jahe dapat memicu rasa mual pada perut dan sakit perut.

Sedangkan pada orang dengan tekanan darah tinggi, dengan mengonsumsi jahe ini akan menimbulkan sakit kepala ringan.

Hal ini disebabkan, kandungan silsilat dalah jahe yang bertindak sebagai pengencer darah. Sehingga bisa menyebabkan permasalahan bagi orang yang memiliki gangguan pada aliran darah.

Namun di samping dari pendapat tersebut, dilaporkan, jahe bisa meningkatkan sirkulias dan merelaksasikan otot di dinding pembulih darah. Sehingga dipercaya sebagai salah satu obat alami untuk darah tinggi.

BACA JUGA:Coba Ini! 5 Tips Menurunkan Tekanan Darah Tinggi Tanpa Obat Menurut Dr. Zaidul Akbar

BACA JUGA:Wajib Tahu! Inilah 5 Cara Membuat Jus untuk Menurunkan Darah Tinggi agar Mendapatkan Manfaat yang Optimal

2. Bawang Putih

Tidak hanya dijadikan sebagai pelengkap masakan, bawang putih juga terbukti mampu menuurunkan tekanan darah dengan membantu meningkatkan zat nitric oxide dalam tubuh.

Efek dari nitric oxide ini adalah pelebaran pembuluh darah yang mana memungkinkan aliran darah lebih mudah bersikulasi dan tmampu mencegah terjadinya hipertensi.

Selain itu, bawang putih juga mengandung kandungan senyawa alicin yang mana mampu meningkatkan produksi oksida nitrat dalam tubuh. Sehingga dapat mengurangi tekanan pada pembuluh darah.

Manfaat bawang putih sebagai obat darah tinggi alami ini telah dibuktikan dalam sebuah penelitian yang melibatkan 47 penderita hipertensi.

BACA JUGA:Mudah Dibuat! Inilah 4 Resep Jus Penurun Darah Tinggi yang Enak dan Menyegarkan

BACA JUGA:Manfaat Rajin Berdizikir, Cara Mengobati Darah Tinggi Tanpa Obat yang Dianjurkan oleh Dr. Zaidul Akbar

Hasilnya, bawang putih ini mampu menurunkan tekanan darah sistolik secara signifikan, yakni sebesar mmHg, dan tekanan darah diastolik sebagai 6 mmHg bila dibandingkan dengan plasebo.

3. Kayu Manis

Selain memberikan cita rasa pada makanan, kayu manis ini merupakan jenis rempah yang bermanfaat sebagai salah satu obat alami untuk darah tinggi.

Hal ini dibuktikan dari sebuah penelitian yang dipublikasikan oleh National Library of Medicine, AS, kayu manis dapa memperbaiki fungsi endotel atau sel dinding pembuluh darah yang dialami oleh pasien hipertensi tipe 2.

4. Basil atau Daun Kemangi

Siapa yang merasa asing dengan Basil? Basil atau yang dikenal dengan nama daun kemangi ini merupakan salah satu tanaman rempah yang memiliki segudang manfaat bafi kesehatan. salah satunya adalah menjaga tekanan darah normal. Terutama para penderita hipertensi.

Manfaat tersebut didapatnya dari kandungan eugenol yang terdapat di dalam ekstrak daun basil. Sehngga basill mampu memblokir reaksi kalsium. Sehingga dapat melebarkan dan mengurangi tekanan pada pembulih darah.

BACA JUGA:Enak dan Bermanfaat! 4 Buah untuk Meredakan Darah Tinggi Lengkap dengan Kandungan di Dalamnya

BACA JUGA:Cocok Dimakan Tanpa Takut Gemuk, 6 Camilan untuk Diet Rendah Lemak

Sementara itu, cara kerja kandungan di dalam daun basil ini mirip dengan salah satu obat hipertensi yang diresepkan oleh dokter, yakni obat golongan calcium-channel bloker seperti amlodipin dan nifedipin.

Itulah beberapa obat darah tinggi alami yang mana bahan-bahannya dapat kalian temukan dengan mudah di lingkungan sekitar.

Namun, obat alami di atas tersebut hanya bersifat membantu. Jadi, selain mengonsumsi jenis-jenis obatan diatas, kalian melakukan berbagai aktivitas yang dapat menurunkan tekanan darah tinggi.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: