Inilah 5 Manfaat Main Badminton Secara Rutin di Akhir Pekan, Ternyata Cocok untuk Kamu yang sedang Diet

Inilah 5 Manfaat Main Badminton Secara Rutin di Akhir Pekan, Ternyata Cocok untuk Kamu yang sedang Diet

manfaat main badminton-freepik.com-freepik.com

5. Mengurangi stres 

Manfaat yang terakhir, tidak hanya bagus untuk kesehatan fisik saja, tetapi juga bagus untuk meningkatkan kesehatan psikis, yaitu dapat membantu mengurangi stres. 

BACA JUGA:Melakukan Diet Pisang selama Seminggu untuk Menurunkan Berat Badan, Begini Caranya

BACA JUGA:3 Variasi Jus Pisang untuk Diet, yang Cocok Dikonsumsi Saat Sarapan Bikin Kenyang dan Ga Gampang Gemuk!

Saat melakukan olahraga badminton, tubuh akan memproduksi sejumlah hormon seperti dopamin, endorfin, serotonin dan lain sebagainya. Hormon-hormon tersebut akan memunculkan perasaan senang dan tenang dan hormon pemicu stres akan semkain ditekan. 

Oleh karena itu, saat hormon pemicu stres ditekan, maka tubuh akan menerima sinyal-sinyal positif, dan akan jauh lebih tenang setelahnya. 

Nah itulah tadi beberapa manfaat main badminton, yang tidak hanya bagus untuk menjaga kesehatan saja, melainkan juga untuk membantu menurunkan berat badan. 

Kamu tidak hanya bisa melakukan olahraga yang satu ini di akhir pekan saja lho, jika memang memiliki waktu luang di hari yang lain.

Bahkan tidak hanya badminton saja sebanrnya olahraga yang bisa membantu mneurunkan berat badan, jenis olahraga kardio lainnya juga bisa, yang penting bisa dilakukan secara rutin. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: