Driver Ojek Online Harus Pakai! Inilah 5 Helm Murah Nyaman dan Keren, Harganya Cukup Terjangkau Kok!

Driver Ojek Online Harus Pakai! Inilah 5 Helm Murah Nyaman dan Keren, Harganya Cukup Terjangkau Kok!

Helm Murah Nyaman dan Keren--Instagram/carglosshelmets

Tombol visornya sendiri, berada di bagian jidat helm dan juga sudah dilengkapi dengan lubang udara, bahkan kacanya pun sudah anti UV, jadi aman ketika berkendara menghadap panas matahari.

NHK R1 Solid ini, masuk ke dalam kategori helm open face yaitu dengan modelan bulat, selain itu helm ini juga sudah dilengkapi dengan semacam seluncuran pada bagian belakangnya.

BACA JUGA:Cocok untuk Pergi Jarak Jauh! Inilah 5 Mobil Murah Irit Berkapasitas Mesin 1.500 Cc, Nyaman untuk Keluarga!

BACA JUGA:Stylish Tidak Harus Mahal! Inilah 5 Motor Matic Murah yang Tampilannya Stylish, Bahan Bakarnya Irit Banget!

3. MDS Capello

Rekomendasi helm murah nyaman dan keren selanjutnya adalah MDS Capello, helm ini juga memiliki desain yang cukup unik dengan sentuhan retro serta memiliki kaca cembung.

Ada banyak pilihan warna yang ditawarkan, dan warna-warna ini dipadukan dengan strip beragam, seperti putih, biru, merah dan juga cokelat.

Namun sayangnya, helm ini hanya memiliki single visor saja, meskipun demikian kacanya sudah UV protection kok jadi lebih nyaman ketika digunakan.

BACA JUGA:Pengemudi Ojol Kumpul! Inilah 5 Rekomendasi Motor Bebek Murah yang Mesinnya Bandel, Irit Bahan Bakar Juga!

BACA JUGA:Cara Bikin Penumpang Nyaman! Inilah 5 Motor yang Irit Bahan Bakar dan Suspensinya Empuk, Cocok untuk Ojek!

4. Cargloss Retro

Di beberapa kota di Indonesia, banyak anak-anak muda terutama perempuan yang menggunakan helm ini, karena juga sangat cocok jika dikendarai dengan skuter matic yang bergaya klasik.

Salah satu kelebihannya adalah, memiliki busa bagian dalam yang cukup empuk, dengan ini membuatnya tidak bikin pusing ketika digunakan, meskipun untuk jarak jauh sekalipun.

Selain itu, helm Cargloss Retro ini juga memiliki tali pengait yang dapat disesuaikan dengan bentuk wajah pemakainya, tentunya semakin nyaman.

Sebagai tambahan informasi saja, sebagian helm ini dijual terpisah dengan kacanya, jadi jika kamu ingin menggunakan kaca kamu bisa membelinya yang full set.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: